SatBrimob Polda Jambi Kembali Laksanakan Jum’at Berkah Berbagi Nasi kotak LSM MAPPAN dan JPK Laporkan PT CKT Ke KPK RI Bupati Batanghari Ambil Sumpah 846 Orang Tenaga PPPK Formasi Tahun 2023 Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor 1 Tahun Tak Berfungsi, Pengurus Pamsimas Tanjung Pasir Bantah Abaikan Kerusakan Mesin Pompa

Home / Breaking News / Kriminal / Tanjabbar

Kamis, 6 April 2023 - 21:52 WIB

Naas !! Maling Motor Di Bram Itam Di Amankan Warga

 

TANJAB BARAT – Unit Reskrim Polsek Tungkal Ilir amankan dua pemuda atas laporan pencurian sepeda motor (Curanmor).

Dari informasi diperoleh kedua pelaku yakni AR dan MMD warga Parit 2 Cegat RT. 06 Desa Kemuning Kec. Bram Itam Kab. Tanjab Barat.

Kapolres Tanjab Barat AKBP Padli, SH, SIK, MH melaui Kapolsek Tungkal Ilir AKP Agung Heru Wibowo, SH, MH membenarkan peristiwa itu.

BACA JUGA  Aksi Bajak Laut, Perairan Laut Tanjab Timur Tidak Aman

“Kedua pelaku sudah kita amankan,” kata AKP Agung, Kamis (6/4/23).

AKP Agung mengatakan kejadian pada Rabu (5/4/23) sekitar pukul 19.00 WIB, di Jl. Lintas Teluk Nilau RT. 07 Desa Jati Emas, Kec.Bram Itam.

“Sepeda motor yang dicuri Yamaha Jupiter Z No.Pol. BH 6946 EZ milik Pemerintah Desa setempat,” ujarnya.

Lanjut Kapolsek Tungkal Ilir, kejadian berawal pada hari Rabu Tanggal 05 April 2023 sekira pukul 19.00 WIB.

BACA JUGA  Terpantau !! Ada Perusahaan Di Tanjabbar Menyulap Hutan Menjadi Kebun Kelapa Sawit

Korban memarkirkan sepeda motor di depan rumah dengan kondisi tidak terkunci stang.

Selang, kemudian sekira pukul 19.15 WIB korban keluar rumah dan melihat sepeda motornya sudah tidak ada lagi.

Korban kemudian menelpor ke BKTM Jati Emas BRIPKA Gunawan, SH.

Bersasar laporan anggota Polsek Tungkal Ilir melakukan Penyelidikan, didapati informasi, ada 2 orang pemuda yang medorong motor ke tempat sepi.

BACA JUGA  Kecelakaan Motor vs Mobil di Marosebo Ulu, Kendaraan Ringsek

“Kedua pelaku kemudian membuka kap kendaraan dan menyambungkan kabel swis kunci kendaraan tersebut,” beber Agung.

Namun, naas pelaku keburu diamankan oleh masyarakat dan Personil Polsek Tungkal Ilir.

“Pelaku beserta barang bukti diamankan, dan telah dilimpahkan ke Polres Tanjab Barat,” tutup Agung. (Red)

Share :

Baca Juga

Breaking News

Sejumlah Aktivis Sambangi Kantor SMK Negeri 4 Tanjung Jabung Barat ! Miris, Pihak Sekolah Terkesan Menghindar

Breaking News

Pemerintah Kota Jambi Tak Bernyali, Aktivitas PT RPSL Kembali Disoal Warga Payo Selincah.

Batanghari

Pelaku Minyak Ilegal Evin CS Tidak Tersentuh Hukum, Hingga Kini Makin Eksis

Breaking News

Tidak Mau Patuh Dengan Himbauan Dirlantas Polda Jambi !! Angkutan Batubara Tetap Beroperasi Di Jalan Umum.

Kriminal

Gudang Minyak Ilegal Terbakar, Pemilik dan Istri Diamankan Ditreskrimsus Polda Jambi

Finansial

Did You Know Your Eye Makeup Could Be Making You Sick?

Breaking News

2 Gudang Tempat Timbunan BBM Ilegal di Pijoan di Police Line

Berita

Tampil Beda!! IPTU Ivan Disebut-sebut Seorang Ustadz.