Kapolda Jambi Sambut Kunjungan Kepala BPS Provinsi Jambi

Avatar

- Redaksi

Jumat, 9 September 2022 - 19:33

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI – Kapolda Jambi Irjen Pol A. Rachmad Wibowo, melaksanakan silaturahmi dengan Kepala BPS Provinsi Jambi, Agus Sudibyo, bertempat di Ruang Coffee Morning Polda Jambi, Kamis (8/9/2022).

BACA JUGA  Gubernur Al-Haris dan Wako Ahmadi Meninjau Lokasi yang Menjadi Titik Banjir

Turut mendampingi Kapolda Jambi dalam silaturahmi tersebut Karo Ops Kombes Pol. Feri Handoko Soenarso, Dirintelkam Kombes Pol. Bondan Witjaksono, Dirreskrimsus Kombes Pol. Christian Tory dan Kabidhumas Kombes Pol Mulia Prianto.

BACA JUGA  Memprihatinkan, MTS Al-Ikhlas Pasar Baru Butuh Perhatian

Kapolda Jambi Irjen Pol. A. Rachmad Wibowo melalui Kabid Humas, Kombes Pol. Mulia Prianto mengatakan Terimakasih dan selamat datang di Polda Jambi kepada Kepala BPS Provinsi Jambi dan staf.

BACA JUGA  Praktek Mafia Tanah Subur di Batanghari, Pemerintah Dinilai Lakukan Pembiaran

“Kami dari Polda Jambi dan jajaran tentunya siap mendukung dan bermitra dengan BPS Provinsi Jambi,” jelas Kombes Pol. Mulia Prianto.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Jelang Pilkada, Babinsa Pematang Sulur Ajak Warga Jaga Kondusifitas
Babinsa Pasir Panjang Dorong Pedagang Jajanan Makanan Yang Steril
Fadhil Pemimpin Daerah Terbaik Terima Penghargaan Tokoh Indonesia Tingkat Nasional
Tak Taat Aturan, 28 Truk Angkutan Batubara Ditindak Tegas Ditlantas Polda Jambi
Gelar Patroli, Babinsa Desa Baru Sosialisasi Cegah Karhutla di Musim Kemarau
Babinsa Didampingi Lurah Tanjung Raden Tinjau Kondisi Rumah Tidak Layak Huni
Wujudkan Kedisiplinan Siswa, Babinsa Pelayangan Beri Pelatihan Baris Berbaris
Jaga Komunikasi dan Kebersamaan, Babinsa Bakung Jaya Hadiri Rapat Koordinasi Forum RT
Berita ini 14 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 11 September 2024 - 14:33

Jelang Pilkada, Babinsa Pematang Sulur Ajak Warga Jaga Kondusifitas

Rabu, 11 September 2024 - 14:30

Babinsa Pasir Panjang Dorong Pedagang Jajanan Makanan Yang Steril

Rabu, 11 September 2024 - 08:49

Fadhil Pemimpin Daerah Terbaik Terima Penghargaan Tokoh Indonesia Tingkat Nasional

Rabu, 11 September 2024 - 06:38

Tak Taat Aturan, 28 Truk Angkutan Batubara Ditindak Tegas Ditlantas Polda Jambi

Selasa, 10 September 2024 - 17:46

Bupati Tanjung Jabung Barat Terima Kunjungan Calon Investor Jepang Bahas Potensi Perikanan Udang Mantis

Selasa, 10 September 2024 - 17:05

Babinsa Didampingi Lurah Tanjung Raden Tinjau Kondisi Rumah Tidak Layak Huni

Selasa, 10 September 2024 - 16:40

Wujudkan Kedisiplinan Siswa, Babinsa Pelayangan Beri Pelatihan Baris Berbaris

Selasa, 10 September 2024 - 16:33

Jaga Komunikasi dan Kebersamaan, Babinsa Bakung Jaya Hadiri Rapat Koordinasi Forum RT

Berita Terbaru