SatBrimob Polda Jambi Kembali Laksanakan Jum’at Berkah Berbagi Nasi kotak LSM MAPPAN dan JPK Laporkan PT CKT Ke KPK RI Bupati Fadhil Arief Halal Bihalal Bersama Insan Pers Bupati Batanghari Ambil Sumpah 846 Orang Tenaga PPPK Formasi Tahun 2023 Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor

Home / Berita / Breaking News / Kota Jambi

Minggu, 2 April 2023 - 21:23 WIB

Gelar Bakti Sosial Ramadhan 1444 Hijriah, PMII Rayon FISIPOL UNJA Sambangi Panti Asuhan Ibadurrahman Kota Jambi.

PMII RAYON FISIPOL

PMII RAYON FISIPOL

Inspirasijambi, Kota Jambi – Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Rayon FISIPOL Komisariat Universitas Jambi gelar Bakti Sosial Ramadhan 1444 Hijriah dengan berbagi dan menyumbangkan berbagai macam sembako di Panti Asuhan Ibadurrahman Kota Jambi.

Kegiatan ini diselenggarakan pada Minggu (2/4) Pukul 16.00 WIB di Panti Asuhan Ibadurrahman. Sebelumnya Bakti sosial ini telah di laksanakan melalui pembukaan open donasi sejak awal Ramadhan lalu dan hasilnya pun dilakukan pembelian kebutuhan sehari-hari seperti sembako dan lain-lain.

BACA JUGA  Kapolda Jambi Siap Berkolaborasi Jika Pihak Bulog Divre Jambi Membutuhkan Bantuan

Farras Audea selaku ketua Rayon FISIPOL UNJA menjelaskan, “Agenda ini adalah sebagai kepekaan kami terhadap masyarakat yang membutuhkan, di bulan suci Ramadhan ini kita harus meringankan tangan dan pikiran untuk terus berbagi kepada yang membutuhkan”. Jelasnya saat di konfirmasi.

BACA JUGA  Kecamatan Marosebo Ulu Raih Penghargaan Musrenbang RKPD 2024 Terbaik Se-kabupaten Batang Hari

Selain itu kegiatan ini merupakan program tahunan Rayon FISIPOL UNJA di bulan Ramadhan bedanya tahun ini kami melakukan nya dengan berbagi ke panti asuhan, kan tahun-tahun sebelumnya senior senior kami berbagi takjil gratis nah kami coba berbagi ke panti asuhan. Tambah Farras sapaan pemuda gempal orang nomor satu di Rayon FISIPOL UNJA ini.

BACA JUGA  Geger! Warga Bungo Temukan Mayat Membusuk di Kebun Sawit

Kegiatan ini berjalan dengan lancar, terlihat tawa dan raut kebahagiaan dari para anak-anak penghuni panti dan para pengurus panti atas kedatangan dan hajat yang dilakukan para kader dan anggota PMII Rayon FISIPOL ini.

Share :

Baca Juga

Berita

Diduga Kematian Santri Ponpes Raudhatul Muzaawwidin Di Tebo Akibat Kekerasan.

Breaking News

Ayo Simak Informasi Pemeliharaan Jaringan Terencana, UP3 Jambi

Breaking News

Di Duga Hutan Cagar Alam Bukit Tambi Di Bantai oleh PT Citra Koprasindo Tani

Breaking News

Diduga Truk Dengan Muatan Minyak ilegal Terguling, Masyarakat Tanjung Jabung Barat Merasa Khawatir.

Berita

Ketua Pengprov IMI Jambi Guntur Muhctar Klarifikasi Terkait Peristiwa Insiden Off Road Di Jambi.

Batanghari

PT. Alam Semesta Sukses Batubara Dan PT. Caritas Energi Indonesia, Serahkan Bantuan PPM.

Batanghari

Tinggi nya Curah Hujan Membuat Jalan Di Desa Kembang Tanjung Longsor.

Berita

SMK Negeri 4 Tanjung Jabung Barat Laksanakan Uji Kompetensi Keahlian (UKK)