Analisis Kekuatan Politik Bakal Calon Gubernur Jambi pada Kontestasi PILKADA 2024 Mendatang.

Avatar

- Redaksi

Rabu, 7 Desember 2022 - 08:49

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

David Jaya / Mahasiswa Ilmu Politik Universitas Jambi

David Jaya / Mahasiswa Ilmu Politik Universitas Jambi

Oleh : David Jaya / Mahasiswa Ilmu Politik Universitas Jambi

Pemilihan Kepada Daerah (Pilkada) Serentak akan dilaksanakan di tahun 2024 pada bulan November. Berbagai upaya dalam persiapan pemilihan kepada Daerah telah disiapkan oleh para bakal calon  yang di ganyang pada Kontestasi di 2024 tersebut. Mulai dengan membranding diri dengan media, iklan, baner di jalanan dan ada yang mempromosikan diri melalui media berita online pada media masa.

Ajang mencari panggung dan mencari simpati masyarakat Jambi terus dilakukan sebelum menyambut moment di 2024, para tokoh bakal calon Gubernur nanti yang sering disebut-sebut masyarakat sudah tidak asing lagi. Pertarungan pemilihan Gubernur Jambi di 2024 sangat menarik, dimana para bakal calon yang sering disebut-sebut merupakan pejabat daerah tingkat 2 yang ada di Provinsi Jambi.

Pada tulisan ini penulis menganalisis, ada 3 bakal calon yang fenomenal untuk di analisis, yang pertama mantan Bupati Merangin yang saat ini menjabat Gubernur Jambi Alharis, kemudian Bupati Batanghari yang sedang menjabat saat ini  Mhd Fadhil Arief, dan Walikota Kota Jambi saat ini Syarif Fasha. Dalam hal ini ketiga tokoh bakal calon tersbut akan kita ulas sedikit tentang basis kekuatan politik nya sehingga membuat mereka sering digadang-gadang kan sebagai bakal calon Gubernur Jambi di 2024 mendatang.

BACA JUGA  Dampak Manuver Politik Romi Hariyanto Bagi PAN Pada Pilgub Jambi 2024

Pertama Alharis yang merupakan Mantan Bupati Merangin sekaligus Gubernur Jambi saat ini di sinyalir bakal tetap berjuang untuk periode kedunya pada pemilihan Gubernur 2024 mendatang. Al Haris memiliki basis kekuatan Politik yang kuat diamana Al Haris adalah bisa disebut-sebut merupakan anak angkat tokoh Provinsi Jambi Hasan Basri Agus (HBA) dan bisa di bilang anak emas HBA dan ia juga sering disebut merupakan representasi dari orang Jambi asli. Al Haris juga sering di bicarakan sebagai orang biasa, orang desa dan orang kecil, sehingga dengan membrending dirinya tersebut, Al Haris berhasil menjadi Gubernur saat ini.

BACA JUGA  The Changing Face of America: How Demographic Shifts are Reshaping the Nation

Yang kedua Mhd Fadhil Arief yang sekarang sebagai Bupati Batanghari juga sering disebut kuat sebagai bakal calon Gubernur Jambi di 2024 mendatang. Mhd Fadhil Arief di sebut memiliki hubungan kedekatan dengan kaum agamawan di Provinsi Jambi, khusus nya Nahdatul Ulama. Mhd Fadhil Arief berpotensi besar mencalonkan diri sebagai calon Gubernur di 2024 karena beliau merupakan Ketua DPW PPP Provinsi Jambi saat ini.

Selain itu Mhd Fadhil Arief juga sering disebut sebagai representasi kaum Milenial Jambi, selain itu Mhd Fadhil Arief juga memiliki history yang panjang dalam pengalaman organisasi khsusnya organisasi yang berada di naungan Nahdatul Ulama. Sehingga modal kekuatan politik ini tidak akan menampilkan jika Fadhil Arief juga akan berpotensi maju sebagai balon gubernur Jambi 2024 mendatang.

Dan terakhir Syarif Fasha yang saat ini merupakan Walikota Kota Jambi 2 periode juga sering disebut berpotensi menjadi Calon Gubernur provinsi Jambi di 2024 mendatang. Berdasarkan data LHKPN Syarif Fasha merupakan Pejabat yang memiliki harta terbanyak dari Pejabat Yang ada di Provinsi Jambi. Syarif Fasha juga menjadi Walikota Kota Jambi sebanyak 2 periode,

BACA JUGA  Nilai Sebagai Sosok Yang Visioner, Persatuan Petani Karet Jambi Nyatakan Dukungan Terhadap Gus Imin "Untuk Presiden 2024"

Dengan menjadi walikota Jambi dan telah berhasil mengubah wajah kota Jambi yang bertranformasi menuju kota pintar menjadikan Fasha idaman para milenial untuk juga dapat membawa Jambi sama seperti Kota Jambi saat ini. Dan yang cukup kuat menjadikan representasi Provinsi Jambi ini merupakan suatu kekuatan yang luar biasa untuk maju menjadi bakal Calon Gubernur Jambi di 2024 mendatang.

Nah itulah beberapa analisis singkat terkait beberapa bakal Calon Gubernur yang sering disebut dikalangan masyarakat Provinsi jambi khususnya. Analisis ini mengambil tekhnik kedekatan yang ada pada para bakal calon Gubernur tersebut.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Irwanto Caleg DPRD Batanghari No 1 Siap Bantu Rakyat
Upacara Peringatan Hari Guru Nasional, HUT PGRI Ke-78 & HUT Kopri Ke-52 Berjalan Sukses
Baliho Kampaye Caleg Masih Berserak Di Beberapa Tempat, Kinerja Bawaslu Tanjabbar Di Pertanyakan
Kapolda Jambi Gelar Apel Kebangsaan Dan Deklarasi Pemilu Damai 2024
Sri Purwaningsih Tiba Di Kota Jambi, Siap Dilantik Sebagai Pejabat Wali Kota.
Rapat koordinasi Forkopimda Kota Sungai Penuh Tahun 2023 Resmi Dibuka Walikota Ahmadi Zubir
BRI Sungai Penuh Panen Hadiah! Walikota Ahmadi Zubir Undikan Hadiah Mobil.
KPU Umumkan DCT Anggota DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat Dalam Pemilu 2024.
Berita ini 104 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 21:16

Dua Orang Pelaku Pembunuhan Di Tungkal Ulu Diamankan Polisi

Kamis, 2 Mei 2024 - 15:31

Fikirman Halawa Pelaku Kriminal Diburu Ratusan Warga Desa Taman Raja, Begini Nasib Orang Tua Pelaku

Senin, 29 April 2024 - 11:34

Breaking News! Si Jago Merah Lalap Rumah Warga Sengkati Kecil

Sabtu, 20 April 2024 - 16:40

Tujuh Siswi Aliyah Di Kota Seberang Tanjung Jabung Barat Dilecehkan Oknum Kepala Sekolah

Kamis, 18 April 2024 - 20:04

PLN Kuala Tungkal Dengan Sigap Berupaya Lakukan Penormalan Paska Gangguan Petir

Kamis, 11 April 2024 - 11:26

Welmuel Gulo Sang Pelaku Maling Dirumah Warga Telah Di Jinakkan Oleh Polsek Tungkal Ulu

Sabtu, 23 Maret 2024 - 16:20

Terungkap! Dua Orang Santri Ponpes Raudhatul Mujawwidin Di Tebo Bunuh Adik Kelasnya

Sabtu, 23 Maret 2024 - 08:08

PT Jadeston Sepelekan Surat Perjanjian, Anggota DPRD Provinsi Jambi Mohh. Rendra Ramadhan Berang

Berita Terbaru