Gubernur Jambi Mengapresiasi Semangat Kepala Desa

Avatar

- Redaksi

Selasa, 4 April 2023 - 12:12

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Jambi H.Alharis mengemukakan di tahun 2023 ini Provinsi Jambi memiliki tiga agenda penting.

Alharis mengatakan, Jambi melaksanakan Rakernas APDESI, tuan rumah STQ Nasional serta rapat kerja Gubernur se-Indonesia.

Hal itu diungkapkan Gubernur Jambi pada pengukuhan panitia rapat kerja Nasional. Asosiasi pemerintah desa seluruh Indonesia (Rakernas APDESI), di Auditorium rumah dinas Gubernur Jambi. Pada Senin  malam (3/4/2023)

BACA JUGA :  Kuasa Hukum Korban Penganiayaan Sebut Penangguhan Penahanan Terdakwa Chodizah Saragih Klasik Sekali

Pada kesempatan tersebut Al Haris mengajak APDESI untuk terus bersinergi dengan pemerintah.

“APDESI harus bersinergi dengan pemerintah. Saya mengajak kita berkolaborasi memberikan inovasi dalam membangun dan memajukan desa, dan bersama-sama dalam mensukseskan kegiatan Rakernas” ucap Al Haris.

Lebih lanjut Al Haris menyatakan pemerintah Provinsi Jambi sangat mengapresiasi semangat dari kepala desa.

” Acara APDESI ini adalah acara yang luar biasa, saya secara pribadi sangat mengapresiasi semangat kepala desa dalam mensukseskan kegiatan ini ” ungkap Al Haris.

BACA JUGA :  Ditresnarkoba Polda Jambi Berhasil Amankan 4Kg Sabu dan 19.895 ribu Pil Ekstasi senilai 10 Miliar Lebih

Sementara itu, ketua DPD APDESI Provinsi Jambi, Samsul Fuad menjelaskan, suatu kehormatan dan kebanggaan Provinsi Jambi menjadi tuan rumah Rakernas tahun 2023.

” Ini merupakan suatu kebanggaan dan kehormatan bagi provinsi Jambi, karena dari 34 DPD APDESI sebanyak 28 DPD APDESI mendukung Jambi sebagai tuan rumah ” jelas Samsul Fuad.

BACA JUGA :  Mubakir Lutfi Ketua DPD Partai PKS Optimis, PKS Raih Kursi Pimpinan DPRD Batang Hari.

Samsul Fuad sangat mengharapkan dorongan serta dukungan dari pemerintah provinsi Jambi.

” Kita sangat mengharapkan dukungan dari pemerintah provinsi Jambi, dan APDESI sangat siap membantu pemerintah dalam mensukseskan Jambi mantap di 2024 ” Tambahnya (..)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

PLN ULP Kuala Tungkal Kembali Salurkan Bantuan Sembako Jelang Idul Fitri, Wujudkan Kepedulian Dan Kebersamaan
Kapolres Tanjab Barat Salurkan 100 Paket Sembako untuk Nelayan Pesisir Kuala Tungkal
Polsek Mandau Dituding Menyepelekan Laporan Masyarakat
PT. Doton Putra Kandis Gelar Buka Puasa dan Santuni Anak Yatim
Polres Tanjab Barat Berhasil Ungkap Kasus Curanmor, 13 Unit Sepeda Motor Disita
Operasi Pasar, Ratusan Warga Marosebo Ulu Rela Mengantri Dari Jam 2 Subuh Demi Dapatkan Gas Elpiji 3kg
Antisipasi Kemacetan Arus Mudik Lebaran 2025, Angkutan Batubara Dilarang Melintas Besok
Media Kandis Berbagi Takjil di Bulan Suci Ramadhan
Berita ini 153 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 10:00

PLN ULP Kuala Tungkal Kembali Salurkan Bantuan Sembako Jelang Idul Fitri, Wujudkan Kepedulian Dan Kebersamaan

Rabu, 26 Maret 2025 - 16:32

Kapolres Tanjab Barat Salurkan 100 Paket Sembako untuk Nelayan Pesisir Kuala Tungkal

Rabu, 26 Maret 2025 - 13:33

Polsek Mandau Dituding Menyepelekan Laporan Masyarakat

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:23

PT. Doton Putra Kandis Gelar Buka Puasa dan Santuni Anak Yatim

Selasa, 25 Maret 2025 - 16:12

Polres Tanjab Barat Berhasil Ungkap Kasus Curanmor, 13 Unit Sepeda Motor Disita

Minggu, 23 Maret 2025 - 18:07

Antisipasi Kemacetan Arus Mudik Lebaran 2025, Angkutan Batubara Dilarang Melintas Besok

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:26

Terjadi Pembiaran Oknum Pemain Ilegal Drilling Di Batang Hari Inisial JK, WM, ER, JN, Ada Apa APH?

Minggu, 23 Maret 2025 - 01:28

Media Kandis Berbagi Takjil di Bulan Suci Ramadhan

Berita Terbaru