Pemkab dan Polres Batanghari Gelar Penandatanganan Naskah Hibah Daerah

Avatar

- Redaksi

Rabu, 8 Mei 2024 - 20:28

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Fadhil Arief dan Kapolres Bambang Purwanto Melakukan Penandatanganan Perjanjian Hibah Daerah (Foto/Ist)

Bupati Fadhil Arief dan Kapolres Bambang Purwanto Melakukan Penandatanganan Perjanjian Hibah Daerah (Foto/Ist)

INSPIRASIJAMBI.COM, BATANGHARI – Bupati Batanghari Mhd. Fadhil Arief bersama Kepala Kepolisian Resor AKBP Bambang Purwanto Hadiri Penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah.

BACA JUGA  Jaksa Agung ST Burhanuddin Berbicara Ringan Tentang Bulan Suci Ramadhan.

Penandatangan Naskah berlangsung di Ruangan Kantor Bupati Batanghari, pada Rabu (8/5/2024) sekira pukul 09.00 WIB.

Selain Kapolres dan Bupati, juga dihadiri oleh Asisten I Setda Batanghari M. Rifa’i, Kabag OPS Polres Batanghari AKP Sumarno Berutu serta kepala OPD lainnya.

BACA JUGA  Dinas PDK Batanghari Tutup Mata, Pelaku Penggelapan Aset Sekolah Kembali Jadi Kepala Sekolah

“Iya tadi sudah digelar acara penandatanganan Naskah Hibah Daerah antara pemerintah kabupaten dan Polres Batanghari. Alhamdulillah berjalan lancar,” Kata Kapolres Bambang.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Wabub Tanjabbar Hadiri Halal Bihalal APDESI Provinsi Jambi
Viral Video Syur Mantan Presma UNJA ‘Enak Yank, Pameran Akui Sudah Menikah
Saung Tani Sungai Puar Menjadi Tempat Koordinasi Kades Se-kecamatan Mersam, Begini Pujian Camat
Kadis PMD Batanghari Hadiri Rakor Kades di Sungai Puar, Ini Pesannya
DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pertama Penyampaian Nota Pengantar Raperda APBD Tahun 2023
Pelayanan Pajak di Samsat Jambi Dinilai Sudah Sangat Baik
Walikota Sungai Penuh Hadiri Rapat Koordinasi Teknis Bidang Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi
Kadishub Kerinci Hadiri Acara Rekor Teknis Bidang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi
Berita ini 62 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 19 Mei 2024 - 19:11

Wabub Tanjabbar Hadiri Halal Bihalal APDESI Provinsi Jambi

Minggu, 19 Mei 2024 - 01:03

Viral Video Syur Mantan Presma UNJA ‘Enak Yank, Pameran Akui Sudah Menikah

Sabtu, 18 Mei 2024 - 16:01

Saung Tani Sungai Puar Menjadi Tempat Koordinasi Kades Se-kecamatan Mersam, Begini Pujian Camat

Sabtu, 18 Mei 2024 - 15:47

Kadis PMD Batanghari Hadiri Rakor Kades di Sungai Puar, Ini Pesannya

Jumat, 17 Mei 2024 - 16:12

Pelayanan Pajak di Samsat Jambi Dinilai Sudah Sangat Baik

Kamis, 16 Mei 2024 - 23:09

Walikota Sungai Penuh Hadiri Rapat Koordinasi Teknis Bidang Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi

Kamis, 16 Mei 2024 - 22:46

Kadishub Kerinci Hadiri Acara Rekor Teknis Bidang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:49

Ditpolairud Polda Jambi Tetapkan Tersangka Kasus Tongkang Tabrak Jembatan

Berita Terbaru