Ratusan Warga Marosebo Ulu Antusias Hadiri di Pembukaan MTQ ke-31

Avatar

- Redaksi

Senin, 30 Oktober 2023 - 17:43

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATANGHARI – Ratusan masyarakat kecamatan Maro Sebo Ulu, Kabupaten Batanghari larut dalam kemeriahan pembukaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-31 tingkat kecamatan. Kegiatan berlangsung di Desa Olak Kemang, Minggu (29/10/2023) malam.

Meski lokasi arena MTQ sedikit becek diguyur hujan siangnya, namun tidak menyurutkan antusias warga. Mereka memadati areal lokasi MTQ, yang menjadi lokasi penyelenggaraan.

BACA JUGA  Puluhan Karangan Bunga Warnai Acara Syukuran dan Pelantikan Kades Peninjauan

MTQ tingkat kecamatan Marosebo ulu tersebut resmi dibuka langsung oleh Camat Marosebo Ulu, Ismail, S.Pd.

Hadir juga Bupati Batanghari Mhd Fadhil Arief, SE., beserta istri Zulva Fadhil, Anggota DPRD Batanghari, Ketua MUI Batanghari, Kepala OPD Batanghari, Kepala Desa Se- kecamatan Marosebo Ulu, tokoh agama, tokoh adat dan tokoh masyarakat serta tamu undangan lainnya.

BACA JUGA  Bupati MFA Hadiri Tabligh Akbar di Ponpes Al Fatih Tembesi

Acara pembukaan malam itu turut dihadiri Anggota DPR RI Hasbi Anshori.

BACA JUGA  Lestarikan Warisan Budaya, Tudung Lingkup Tradisi Wanita Sebrang Kota Jambi Diperkenalkan Kepada Kaum Wanita Muda

Rangkaian pembukaan dibuka dengan penampilan penampilan yang disuguhkan untuk memeriahkan acara MTQ tingkat kecamatan Marosebo ulu ke – 31.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Cabang Kejaksaan Muara Tembesi Masuk Sekolah Berikan Penyuluhan Hukum Untuk Siswa SMAN 7 Batanghari
Lukber Kacabjari Muara Tembesi Pimpin Upacara Hari Pendidikan Nasional di SMAN 7 Batanghari
Sah, Azwar Nahkodai Join Batanghari
Bupati Fadhil Arief Halal Bihalal Bersama Insan Pers
Bupati Batanghari Ambil Sumpah 846 Orang Tenaga PPPK Formasi Tahun 2023
Pemkab Batanghari Laksanakan Apel Peringatan Hari Otonomi Daerah Tahun 2024
Wabup Bakhtiar Hadiri Pemusnahan Barang Bukti di Kejari Batanghari
Wabup Bakhtiar Hadiri Acara Pelepasan Siswa SMAN 3 Batanghari
Berita ini 50 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 29 April 2024 - 16:13

Sah, Azwar Nahkodai Join Batanghari

Minggu, 28 April 2024 - 14:20

PUPR Tanjung Jabung Barat Akan Check Jalan Lintasan Masyarakat Desa Lubuk Bernai – Lubuk Lawas, Begini Kata PJS Kades

Jumat, 26 April 2024 - 21:27

Petugas UPPKB Jambi-Merlung Nyaris Dihantam Truk Ugal-ugalan

Jumat, 26 April 2024 - 16:56

SatBrimob Polda Jambi Kembali Laksanakan Jum’at Berkah Berbagi Nasi kotak

Jumat, 26 April 2024 - 16:52

LSM MAPPAN dan JPK Laporkan PT CKT Ke KPK RI

Kamis, 25 April 2024 - 17:01

Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor

Minggu, 21 April 2024 - 13:45

1 Tahun Tak Berfungsi, Pengurus Pamsimas Tanjung Pasir Bantah Abaikan Kerusakan Mesin Pompa

Minggu, 21 April 2024 - 12:28

Lapor Pak Kapolri! Ilegal Drilling di Senami Batanghari Jambi Terus Beraktivitas

Berita Terbaru

Batanghari

Sah, Azwar Nahkodai Join Batanghari

Senin, 29 Apr 2024 - 16:13