Kecelakaan Tunggal di Marosebo Ulu, Mantan Kades Tuo Ilir Meninggal Dunia

Avatar

- Redaksi

Senin, 4 September 2023 - 16:44

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATANGHARI – Kecelakaan tunggal menelan korban jiwa di pinggir jalan lingkungan Desa Peninjauan, Kecamatan Marosebo Ulu, Kabupaten Batanghari, pada Senin (4/9/2023).

Seorang warga Desa Tuo Ilir, Kecamatan Tebo Ilir, Kabupaten Tebo, M. Asik (60) yang merupakan mantan Kades, meninggal dunia setelah menabrak pohon kelapa.

BACA JUGA :  AWaSI Jambi Gelar Aksi Unjuk Rasa di Depan Kantor Wali Kota Sungai Penuh, Tuntut Hak Informasi Masyarakat

Sedangkan anaknya berumur 5 tahun dilarikan kerumah sakit mengalami luka berat.

Meski sempat dilarikan ke puskesmas setempat, namun nyawa korban M. Asik tidak bisa tertolong.

BACA JUGA :  Bupati Tanjab Barat Resmikan Pos Damkar Kecamatan Tebing Tinggi

Informasi yang berhasil dihimpun media ini, Sakrani warga peninjauan menyebutkan, Korban diduga mengantuk saat mengemudikan mobil pickup jenis Grandmax.

“Dugaan korban mengantuk sehingga menabrak pohon kelapa dipinggir jalan,” Kata Warga.

BACA JUGA :  Bupati Tanjung Jabung Barat Serahkan SK 1467 PPPK Formasi 2023

Dia menjelaskan, warga sekitar sempat berupaya menolong korban yang terjepit di dalam mobil dan anaknya dengan membantu dan membawanya ke puskesmas setempat untuk mendapatkan perawatan.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Dini dan Sindi Resmi Nahkodai Fakultas Hukum UNJA Periode 2025/2026, Menang Tipis 1 Suara
AWaSI Jambi Gelar Aksi Unjuk Rasa di Depan Kantor Wali Kota Sungai Penuh, Tuntut Hak Informasi Masyarakat
Kepala Desa Rantau Benar Sebut Jika Ada Temuan Akan Kami Kembalikan
Dugaan Mark Up Pembangunan Jalan Rabat Beton Desa Rantau Benar Jadi Sorotan Warga
Bupati Tanjab Barat Serahkan Qurban Sapi Dari Presiden RI ke Masjid Agung Al-Istiqomah
Pers Rumah Bersama, Tantangan dan Harapan
Polsek Tebing Tinggi Berhasil Amankan Pelaku Pencurian TBS Kelapa Sawit
Polsek Tungkal Ulu Berhasil Ungkap Kasus Pencurian Buah Sawit, Satu Pelaku Diamankan
Berita ini 791 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 23 Juni 2025 - 16:05

Dini dan Sindi Resmi Nahkodai Fakultas Hukum UNJA Periode 2025/2026, Menang Tipis 1 Suara

Kamis, 19 Juni 2025 - 19:24

AWaSI Jambi Gelar Aksi Unjuk Rasa di Depan Kantor Wali Kota Sungai Penuh, Tuntut Hak Informasi Masyarakat

Kamis, 19 Juni 2025 - 16:25

Kepala Desa Rantau Benar Sebut Jika Ada Temuan Akan Kami Kembalikan

Rabu, 18 Juni 2025 - 01:11

Bupati Tanjab Barat Serahkan Qurban Sapi Dari Presiden RI ke Masjid Agung Al-Istiqomah

Selasa, 17 Juni 2025 - 21:01

Pers Rumah Bersama, Tantangan dan Harapan

Selasa, 17 Juni 2025 - 10:06

Polsek Tebing Tinggi Berhasil Amankan Pelaku Pencurian TBS Kelapa Sawit

Selasa, 17 Juni 2025 - 01:21

Polsek Tungkal Ulu Berhasil Ungkap Kasus Pencurian Buah Sawit, Satu Pelaku Diamankan

Senin, 16 Juni 2025 - 22:11

Polsek Tungkal Ulu Berhasil Amankan 3 Tersangka Penyalahgunaan Narkoba

Berita Terbaru