Miris !! Seorang Ibu Gendong Balita Meminta-minta, Pemerintah Kabupaten Pelalawan Terkesan Tutup Mata

Avatar

- Redaksi

Rabu, 14 Juni 2023 - 11:13

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelalawan – Sungguh amat memilukan menyaksikan seorang ibu berpaikan lusuh seraya mengendong anaknya menadahkan tangan bermaksud meminta kepada setiap pengguna jalan.

Peristiwa tersebut tampak di perempatan jalan simpang lampu merah, jalan Maharaja Indra, Pangkalan Kerinci kota, Kecamatan Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan, Riau. Pada Rabu pagi pagi (14/6/2023).

BACA JUGA :  Beredar Kabar Petinggi Imigrasi Kuala Tungkal Di Tangkap Sat Narkoba Polres Tanjabbar.

Balita yang digendong tampak memejamkan mata, kemungkinan lagi tertidur pulas, sang ibu berjalan bolak-balik seraya mendekati pintu mobil dan menadahkan tanggan.

Ibu yang diketahui berinisial HS ini mengaku terpaksa mengemis demi keberlangsungan hidup. Sementara anak terpaksa dibawa karena tidak ada yang menjaganya di rumah.

“Saya terpaksa mengemis pak demi untuk makan. Sebenarnya saya kasihan sama anak saya, namun dirumah tidak ada yang menjaganya pak” ucap ibu ini dengan lirih.

BACA JUGA :  Beberapa Anak Suku Kubu Bergentayangan Di Jembatan Suban, Batang Asam.

Disisi lainnya banyak pihak mengharapkan pemerintah kabupaten Pelalawan turut memperhatikan kesengsaraan ibu tersebut.

” Seharusnya pemkab Pelalawan dalam hal ini bupati ambil kepedulian terhadap masyarakat yang benar-benar butuh pertolongan ” ujar Sapni seorang tokoh masyarakat Riau ini keawak media.

BACA JUGA :  Irwasum Mabes Polri : Kapolres, Kasat, Kapolsek Harus Angkat Telfon Dari Wartawan

Lebih Lanjut Sapni mengatakan ” di Kabupaten Pelalawan ini banyak masyarakat yang mengalami nasib serupa dengan ibu pengemis tersebut, oleh karna itu peran pemerintah kabupaten sangat diharapkan” tutup Sapni (..)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

PLN ULP Kuala Tungkal Gelar Sosialisasi Keselamatan dan Keamanan Ketenagalistrikan (K3) di Wilayah Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Kelompok Tani Mandiri Di Tebing Tinggi Akan Lakukan Penanaman Jagung Serentak di Lahan Yang diduga di Serobot PT. Trimitra Lestari
Polres Tanjab Barat Rayakan HPN Ke-79 Bersama Awak Media, Sinergi Pers dan dan Kepolisian Semakin Erat
Ratusan Masyarakat Renah Mandaluh Geruduk Kantor Kebun PT Bukit Kausar
Breaking News! Warga Sengkati Temukan Mayat di Sungai Kebun Sawit
Alat Penambang Dirusak Masyarakat, Para Penambang Tutup Jalan Akses Menuju Limbur Bungo
Peristiwa Naas Itu Membuat Listrik di Batang Asam Padam
Diduga Pekerjaan Pembangunan Corbeton di Tungkal Ulu Tidak Sesuai Juknis, Permukaan Jalan Tidak Rata dan Retak
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 Februari 2025 - 19:43

Rapat Paripurna Pengumuman Penetapan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Pilkada Tanjab Barat 2024

Minggu, 16 Februari 2025 - 14:58

HUT Jambi Ke-68, Wakili Ketua DPRD Sufrayogi Bacakan Naskah Deklarasi Badan Kongres Rakyat Jambi

Minggu, 16 Februari 2025 - 14:37

Peduli Warga, Ketua Komisi lll DPRD Tanjab Barat Albert Chaniago Jenguk Pasien di RSUD Kuala Tungkal

Minggu, 16 Februari 2025 - 14:32

Ketua Komisi lll DPRD Tanjab Barat Hadiri Rapat Bahas Langkah Nyata Perbaikan Jalan Serdang-Sungai Dungun

Sabtu, 15 Februari 2025 - 23:46

Hj. Erliani Siap Kawal Program Kesejahteraan Masyarakat Kuala Tungkal di DPRD

Sabtu, 15 Februari 2025 - 23:26

Pemkab Tanjab Barat Siap Laksanakan Program Makan Bergizi Gratis! Bupati Tegaskan Komitmen

Sabtu, 15 Februari 2025 - 23:13

Bupati Tanjab Barat Tinjau Rumah Nenek Arbaiyah Yang Roboh Dan Akan Dibedah Bulan Ini

Sabtu, 15 Februari 2025 - 22:58

Bupati Tanjab Barat Salurkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran di Tungkal Ilir

Berita Terbaru