Polda Jambi Peduli, Gelar Sunatan Massal Untuk 150 Anak di Jambi

Avatar

- Redaksi

Kamis, 29 Desember 2022 - 11:09

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI – Wujud Polda Jambi Peduli, salah satu program kemanusian dilaksanakan sunatan massal yang digelar di Rumah Sakit Bhayangkara Mangurai Polda Jambi dengan tenaga medis dari Rumkit Bhayangkara dan Dokkes Pokda Jambi, pada Kamis (29/12/2022).

Kapolda Jambi Irjen Pol Drs Ruadi Hartono MSi Langsung meninjau pelaksanaan kegiatan sunatan massal tersebut dengan didampingi Kepala Rumah Sakit Bhayangkara Kombes Pol dr El Yandiko, Kabidokes Komnes Pol Yolie Diana Koesnin.

BACA JUGA  Pemkab Tanjung Jabung Barat Kunker Ke Kota Banjar Baru Kalsel

Turut menghadiri Wakapolda Jambi, Karo Ops Polda Jambi , Para PJU Polda Jambi dan Kapolresta Jambi.

Kapolda menyampaikan, pelaksanaan kegiatan ini wujud Polda Jambi peduli dengan menggelar sunatan massal untuk 150 anak di Kota Jambi.

BACA JUGA  Jalan Masyarakat Dimanfaatkan PT Bohai, Ketua Ikatan Wartawan Online Indonesia Pertanyakan Izin

“Kita manfaatkan masa liburan sekolah ini sehingga anak-anak bisa mengikuti program Polda Jambi Peduli,” Ujarnya.

Polda Jambi akan terus melaksanakan kegiatan yang bermanfaat bagi masyarakat dan akan terus hadir bersama masyarakat.

BACA JUGA  Upaya Penanganan Serangan Cyber Nasional Menuju KTT G20

Juga Kapolda seraya memonitor sunatan masal ini, beliau memberikan semangat bagi anak anak yang sedang mengikuti sunatan massal.

“Sekaligus diberikan tali asih bagi anak yang telah mengikuti sunatan massal ini agar mereka semangat” ungkap Kapolda. (HARTUTI)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bupati Tanjabbar Pimpinan Rapat Rencana Bisnis BUMD PT. Jabung Barat Sakti
Tidak Kantongi Izin, Joni NGK Diduga Mafia Tanah Kebal Hukum
Rahima Istri Mantan Gubernur Jambi Dituntut 4 Tahun 5 Bulan Penjara
Sah, Azwar Nahkodai Join Batanghari
Bocah Kelas 5 SD Di Kelurahan Simpang Tuan Jadi Korban Pencabulan, Pelaku Belum Dilumpuhkan
PUPR Tanjung Jabung Barat Akan Check Jalan Lintasan Masyarakat Desa Lubuk Bernai – Lubuk Lawas, Begini Kata PJS Kades
Petugas UPPKB Jambi-Merlung Nyaris Dihantam Truk Ugal-ugalan
SatBrimob Polda Jambi Kembali Laksanakan Jum’at Berkah Berbagi Nasi kotak
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 21:16

Dua Orang Pelaku Pembunuhan Di Tungkal Ulu Diamankan Polisi

Kamis, 2 Mei 2024 - 14:54

Acara Perpisahan SMK Negeri 6 Tanjab Barat Berjalan Dengan Meriah

Rabu, 1 Mei 2024 - 14:57

Dua Warga Tungkal Ulu Diserang Orang Tidak Dikenal, Polisi Sebut Kantongi Identitas Pelaku

Senin, 29 April 2024 - 11:34

Breaking News! Si Jago Merah Lalap Rumah Warga Sengkati Kecil

Sabtu, 20 April 2024 - 16:40

Tujuh Siswi Aliyah Di Kota Seberang Tanjung Jabung Barat Dilecehkan Oknum Kepala Sekolah

Kamis, 18 April 2024 - 20:04

PLN Kuala Tungkal Dengan Sigap Berupaya Lakukan Penormalan Paska Gangguan Petir

Rabu, 17 April 2024 - 12:01

Calon Bupati Atau Wakil Bupati Tanjab Barat, Bang Badi Diprediksi Unggul Di Pilkada

Selasa, 16 April 2024 - 18:43

Implementasi ESG, PLN Kuala Tungkal Dukung Masyarakat Gunakan Motor Listrik

Berita Terbaru