Angka Kemiskinan di Tanjab Barat Tinggi, Cawabub Paslon 03 Hairan-Amin Sebut Mengelola Negara wajib Mengutamakan mengelola perut-perut Rakyat

Avatar

- Redaksi

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 16:59

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANJABBAR – Lemahnya perekonomian masyarakat di Kabupaten Tanjung Jabung Barat menjadi perhatian khusus Paslon 03 Hairan-Amin. diketahui angka kemiskinan pada tahun 2022 sd 2023 hanya turun 0.21% dari 10% menjadi 9.79%

Menurut narasumber, untuk mengatasi kemiskinan Paslon 03 Hairan-Amin akan melibatkan kelompok Milenial dan Gen Z bergerak disektor pertanian kompetitif, utamanya Holtikultura yang baru 3.07%

“Angka serendah ini menunjukkan ketidak jelian pemerintah Anwar Sadat dalam menangkap peluang ekonomi potensial untuk menerangi kemiskinan di Tanjung Jabung Barat” ujarnya narasumber. Pada Sabtu (19/10/2024)

Kendati demikian, Ustad Amin dalam pendapatnya menyatakan, mengelola negara harus mengutamakan mengelola perut rakyat yang lapar, rumah-rumah rakyat yang rubuh dan lapangan pekerjaan yang sulit. Kesemuanya itu harus menjadi perhatian khusus sehingga dapat teratasi.

BACA JUGA :  Meriahkan HUT RI Ke-79, Paguyuban Keluarga Jawa Sungai Rengas Gelar Lomba Karaoke

“Mengelola negara ini bukan hanya jalan, jembatan, sport center, paviliun. Bukan!! ” Seru Ustad Amin

Sambung Ustad Amin “Negara ini juga harus mengelola perut-perut rakyat yang lapar, rumah-rumah rakyat yang rubuh. Ribuan ayah sulit cari makan, biaya sekolah anak, becak-becak tua yang didayung oleh ayah Abang kita yang sudah tua-tua. Dan tukang gerobak yang bingung sebab daya beli turun, banyak yang tidak belanja elektronik dan barang lain yang pakai jasa gerobak sehingga sepi angkutan” papar Ustad Amin

BACA JUGA :  Upaya Penanganan Serangan Cyber Nasional Menuju KTT G20

Selain itu kata ustad Amin, lingkungan ditengah masyarakat juga wajib diperhatikan agar tidak memberikan dampak negatif bagi kesehatan masyarakat.

“Pedagang makan keliling dengan etalase terbuka rawan terkontaminasi debu, lalat, carbon kendaraan bermotor di makan sama masyarakat kita. Termasuk pedagang Es keliling ke kampung dan sekolah yang menggunakan streapom dan keresek hitam yang rawan cepat membuat es rusak. Terlebih pemukiman kumuh tersebar di Kota Kuala Tungkal dengan densitas vektor nyamuk yang membuat kota tidak sehat” imbuhnya

BACA JUGA :  Update Informasi Listrik, Besok Senin Pemeliharaan Jaringan

Atas semua itu, sebagai Master Kesehatan Cawabub dari Paslon 03 Hairan-Amin amat merasa miris dan sedih. Menurutnya Pemerintah Tanjung Jabung Barat harus bisa memberikan hal-hal terbaik untuk masyarakat, oleh karena itu Paslon 03 Hairan-Amin mencatat semua itu didalam visi-misi dan akan menerapkan Tanjung Jabung Barat bersih, sehat dan sejahtera.

“Tanjung Jabung Barat harus maju dan berubah!! 03 Hairan-Amin dan seluruh tim hadir dalam pertarungan politik untuk melawan ketidak berdayaan, ketertinggalan, kemiskinan Rakyat. Merdeka!!!” Seru Ustad Amin

Facebook Comments Box

Berita Terkait

PLN ULP Kuala Tungkal Beri Informasi Pemadaman Listrik Sementara Atas Pekerjaan HAR & ROW Jaringan
Peringatan Harlah PKB ke-27, Elpisina Tekankan Penguatan Kader hingga Akar Rumput
Sayangi Keluarga Kita dengan Mencegah Bermain Layang-layang Disekitar Jaringan Listrik
Buruan Bayar Listrik, Jangan Sampai Kena Sanksi Pemutusan
Turnamen Camat Cup Tungkal Ulu Resmi Dibuka di Desa Taman Raja
Proyek Drainase Desa Badang Sepakat Dipertanyakan, Transparansi Dana Desa Diragukan
Transparansi Keuangan Desa Papauh Dipertanyakan, Dugaan Korupsi Menguat
Kapolsek Tungkal Ulu Dukung Program Ketahanan Pangan, Tinjau Kebun Jagung
Berita ini 82 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 24 Juli 2025 - 19:41

Bupati Fadhil Arief Hadiri Tradisi Sedekah Bubur

Rabu, 23 Juli 2025 - 19:23

Mentan RI Datang ke Jambi, Gubernur Al Haris Jabarkan Potensi Sektor Pertanian

Rabu, 23 Juli 2025 - 14:53

Zulfa Fadhil Hadiri Peringatan Hari Anak Nasional Tingkat Kabupaten Batang Hari

Senin, 21 Juli 2025 - 22:11

Bupati Fadhil Ikuti Zoom Meeting Peluncuran Kelembagaan 80.081 Kopdes Merah Putih

Selasa, 15 Juli 2025 - 21:54

Bantah Isu Menahan SK PPPK, Amir Hamzah : Itu Hoax

Senin, 14 Juli 2025 - 17:07

Bupati Fadhil Arief Lantik 1.077 Orang PPPK Batang Hari Tahap 1

Senin, 7 Juli 2025 - 18:56

Bupati Fadhil Sambut Kedatangan 196 Orang Jamaah Haji Kabupaten Batang Hari

Kamis, 26 Juni 2025 - 21:11

Pemkab Batang Hari Gelar Doa Bersama Peringatan Tahun Baru Islam 1447 H/2025 M

Berita Terbaru

Advertorial

Bupati Fadhil Arief Hadiri Tradisi Sedekah Bubur

Kamis, 24 Jul 2025 - 19:41