Warga Tanjung Putra Dihebohkan Penemuan Bayi di Depan Rumah

Avatar

- Redaksi

Rabu, 24 Januari 2024 - 15:17

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATANGHARI – Warga Desa Tanjung Putra, Kecamatan Mersam, Kabupaten Batanghari dihebohkan dengan penemuan seorang bayi berjenis kelamin laki-laki, pada Rabu (24/01/2024).

BACA JUGA  Genjot GISA, Dukcapil Batanghari Lakukan Program Jemput Bola

Bayi tersebut ditemukan warga tergeletak di depan rumah warga bernama M. Reza Pahlevi sekira jam 05.00 WIB.

Saat dikonfirmasi camat mersam Rd. Tarmizi, S.STP mengatakan jika bayi tersebut ditemukan oleh warga setempat di depan rumahnya.

BACA JUGA  Bupati MFA Panen Raya Padi Bersama Masyarakat Pematang Limo Suku

“Iyo ditemukan dekat rumah Ketua RT oleh masyarakat. Sampai saat ini belum diketahui apakah dari luar atau dari dalam desa yang membuang bayi,” Tulisnya. (Red).

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Oknum Panwaslu di Batanghari Tepis Isu Terima Uang Ratusan Juta dari Caleg DPR RI
Bupati Fadhil Arief Ajak Masyarakat Awasi Kinerja dan Pelayanan Pemdes Hingga Pemkab
Ketua DPRD Bersama Bupati Terima Opini WTP Dari BPK RI Provinsi Jambi
Pemkab dan Polres Batanghari Gelar Penandatanganan Naskah Hibah Daerah
Sosialisasi Makanan Sehat dan Bergizi di Peninjauan, Sebagai Upaya Menangani Stunting
Lomba Kades Tangguh 2024, Pemenang Diberikan Reward Study Komparasi ke Negara Vietnam
Bupati Fadhil Arief Tegaskan Soal Pendidikan dan Kesehatan
Di Acara Halal Bihalal Kecamatan Bram Itam Bupati Sebut Akan Naikan Gaji Aparat Desa
Berita ini 45 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 9 Mei 2024 - 16:19

Oknum Panwaslu di Batanghari Tepis Isu Terima Uang Ratusan Juta dari Caleg DPR RI

Rabu, 8 Mei 2024 - 23:29

Bupati Fadhil Arief Ajak Masyarakat Awasi Kinerja dan Pelayanan Pemdes Hingga Pemkab

Rabu, 8 Mei 2024 - 23:04

Ketua DPRD Bersama Bupati Terima Opini WTP Dari BPK RI Provinsi Jambi

Rabu, 8 Mei 2024 - 20:28

Pemkab dan Polres Batanghari Gelar Penandatanganan Naskah Hibah Daerah

Rabu, 8 Mei 2024 - 20:01

Sosialisasi Makanan Sehat dan Bergizi di Peninjauan, Sebagai Upaya Menangani Stunting

Rabu, 8 Mei 2024 - 18:23

Bupati Fadhil Arief Tegaskan Soal Pendidikan dan Kesehatan

Rabu, 8 Mei 2024 - 13:47

Di Acara Halal Bihalal Kecamatan Bram Itam Bupati Sebut Akan Naikan Gaji Aparat Desa

Rabu, 8 Mei 2024 - 13:33

Pemkab Batang Hari Kembali Raih Predikat WTP Ke-9 Kali Dari BPK RI Provinsi Jambi

Berita Terbaru