Penampilan Artis Ratu Sikumbang Memukau Di Malam Puncak Kanuhai & Expo

Avatar

- Redaksi

Selasa, 14 November 2023 - 10:34

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUNGAI PENUH – Antusias warga Kota Sungai Penuh dan sekitarnya menyaksikan penutupan Sungai Penuh Kaluhai 2023 sangat luar biasa, lautan massa membanjiri lapangan merdeka, pada Sabtu (11/11/2023).

Acara ditutup oleh Walikota Sungai Penuh, Ahmadi Zubir, didampingi Ketua Tim Penggerak PKK, Wawako Antos, Ketua DPRD, Forkopimda, Sekda, Kepala BUMN/D , Camat, Kades, Kaum Adat, Alim ulama dan seluruh OPD lingkup Sungai Penuh itu dimeriahkan dengan fashion show berbatik.

BACA JUGA  Mengejutkan! Melda Arisandi Kalahkan Seniornya Di Partai Nasdem, Begini Perjalanannya

Perlu diketahui, Kota Sungai Penuh walaupun usianya masih seumur jagung, namun Kota Sungai Penuh sudah bisa sejajar dengan daerah lain, demikian disampaikan Walikota Sungai Penuh, Ahmadi Zubir di hadapan ribuan pengunjung. “Kita harus bersyukyur karena diusia masih berumur jagung ,tapi Kota Sungai Penuh bisa sejajar dengan daerah lain, Saya mengajak seluruh masyarakat mari bahu membahu membangun Kota Sungai Penuh,” ajaknya.

BACA JUGA  Tidak Transparan, Anggota Koperasi Jelutih Makmur Merasa Dirugikan

Ahmadi juga menyampaikan ungkapan terimakasih kepada masyarakat dan seluruh pihak yang tetlibat sehingga kegiatan Sungai Penuh Kanuhai dan Expo 2023 terselenggara dengan baik dan harapan semoga yang di persembahkan malam ini busa menghibur semua masyarakat.

BACA JUGA  Pemkot Sungai Penuh Fasilitasi Uji Kompetensi Para Tukang Bangunan

Diakhir acara penampilan artis Ratu Sikumbang menambah meriah dan hangatnya suasana penutupan Sungai Penuh Kanuhai, lautan massa itu ikut larut berdendang dan bergoyang bersama.artis fenomenal asal Sumatera Barat.(liya)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pelayanan Pajak di Samsat Jambi Dinilai Sudah Sangat Baik
Walikota Sungai Penuh Hadiri Rapat Koordinasi Teknis Bidang Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi
Kadishub Kerinci Hadiri Acara Rekor Teknis Bidang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi
Ditpolairud Polda Jambi Tetapkan Tersangka Kasus Tongkang Tabrak Jembatan
Halal Bihalal dan Family Gathering MGBK Kabupaten Batanghari Berlangsung Meriah
Dikomandoi Kepala Desa Kubang Gedang Dan Oknum TNI inisial HC Masyarakat Kayu Aho Mangkak Koto Lanang Di Aniaya
Dinilai Lebih Hemat Nyaman Dan Ramah Lingkungan, Begini Tanggapan Masyarakat Tanjung Jabung Barat Pengguna Motor Listrik Di Wilayah Kerja PLN ULP Kuala Tungkal
Jambatan Aurduri Ditabrak Tongkang, BPJN Jambi Sebut Masih Aman Dilalui dan Minta PPTB Lakukan Perbaikan
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 17 Mei 2024 - 16:12

Pelayanan Pajak di Samsat Jambi Dinilai Sudah Sangat Baik

Kamis, 16 Mei 2024 - 23:09

Walikota Sungai Penuh Hadiri Rapat Koordinasi Teknis Bidang Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi

Kamis, 16 Mei 2024 - 22:46

Kadishub Kerinci Hadiri Acara Rekor Teknis Bidang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:49

Ditpolairud Polda Jambi Tetapkan Tersangka Kasus Tongkang Tabrak Jembatan

Kamis, 16 Mei 2024 - 00:03

Dikomandoi Kepala Desa Kubang Gedang Dan Oknum TNI inisial HC Masyarakat Kayu Aho Mangkak Koto Lanang Di Aniaya

Rabu, 15 Mei 2024 - 21:28

Dinilai Lebih Hemat Nyaman Dan Ramah Lingkungan, Begini Tanggapan Masyarakat Tanjung Jabung Barat Pengguna Motor Listrik Di Wilayah Kerja PLN ULP Kuala Tungkal

Rabu, 15 Mei 2024 - 15:06

Jambatan Aurduri Ditabrak Tongkang, BPJN Jambi Sebut Masih Aman Dilalui dan Minta PPTB Lakukan Perbaikan

Rabu, 15 Mei 2024 - 14:53

Catat! Besok Kamis Dilaksanakan Senam Sehat dan Bagi-bagi Dorprize di Marosebo Ulu

Berita Terbaru