Dirreskrimsus Didampingi Kasubdit Tipidter Polda Jambi Cek Areal Karhutla di Muaro Jambi

Avatar

- Redaksi

Jumat, 2 Agustus 2024 - 15:56

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI – Dirreskrimsus Polda Jambi, Kombes Pol. Bambang Yugo Pamungkas didampingi Kasubdit IV/Tipidter, Akbp Reza Khomeini melakukan pengecekan areal kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Rt. 16 Desa Pudak, Kec. Kumpeh Ulu, Muaro Jambi, Jumat (2/8/24).

Hadir dalam pengecekan tersebut,
Camat Kumpeh Ulu Sobri, Ps. Kapolsek Kumpeh Ulu Iptu Oktonis W Saragi A, S. Danpos Babinsa Kec. Kumpeh Ulu Serka Damanhuri dan Perwakilan Manggala Agni serta Personel Subdit IV/Tipidter Ditreskrimsus Polda Jambi.

BACA JUGA  PMD Kota Sungai Penuh Peringati Bulan Bakti Gotong Royong

Dalam arahanya, Dirreskrimsus Polda Jambi, Kombes Pol. Bambang Yugo Pamungkas mengucapkan terima kasih kepada seluruh personel yang terlibat dalam pemadaman Karhutla di Desa Pudak, Kec. Kumpeh Ulu.

BACA JUGA  Gubernur Al Haris Optimis Akhir 2024 Jambi Punya Stadion Sepakbola Megah

“Kedepanya silahkan nanti Kapolsek Kumpeh Ulu bersama Camat dan Babinsa untuk dilakukan pemasangan Police Line,” terang Alumni Akpol 2000 ini

BACA JUGA  Wabup Bahktiar Menghadiri Peresmian Penggunaan Fasilitas Air Bersih di Marosebo Ulu

Dikatakan Dirreskrimsus, Agar Polsek Kumpeh Ulu segera dilakukan pendataan serta meminta keterangan dari pemilik lahan.

Polda Jambi akan mengambil tindakan tegas kepada pelaku yang membuka lahan dan hutan dengan cara membakar.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bupati Tanjab Barat Gelar Safari Subuh di Masjid Jami’ Darussalam Desa Sri Agung Kecamatan Batang Asam
Hadiah Jutaan Rupiah, Pemancingan Bukit Baling Segera Launching
Tingkatkan Sinergitas, Babinsa Pakuan Baru Gelar Komsos Bersama Lurah dan Warga
Pererat Hubungan, Babinsa Jambi Timur Laksanakan Komsos Dengan Warga Sijenjang
Cegah Karhutla, Babinsa Muara Bulian Lakukan Patroli dan Sosialisasi di Kawasan
Babinsa Pematang Sulur Ajak Warga Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada
Dukung Peningkatan Ketahanan Pangan, Danramil Sengeti Hadiri Panen Raya Padi
PLN ULP Kuala Tungkal Hadirkan SPKLU Pertama di Tanjung Jabung Barat
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 14 September 2024 - 10:46

Bupati Tanjab Barat Gelar Safari Subuh di Masjid Jami’ Darussalam Desa Sri Agung Kecamatan Batang Asam

Sabtu, 14 September 2024 - 10:42

Hadiah Jutaan Rupiah, Pemancingan Bukit Baling Segera Launching

Sabtu, 14 September 2024 - 06:49

Tingkatkan Sinergitas, Babinsa Pakuan Baru Gelar Komsos Bersama Lurah dan Warga

Sabtu, 14 September 2024 - 06:46

Pererat Hubungan, Babinsa Jambi Timur Laksanakan Komsos Dengan Warga Sijenjang

Sabtu, 14 September 2024 - 06:33

Cegah Karhutla, Babinsa Muara Bulian Lakukan Patroli dan Sosialisasi di Kawasan

Sabtu, 14 September 2024 - 06:13

Dukung Peningkatan Ketahanan Pangan, Danramil Sengeti Hadiri Panen Raya Padi

Jumat, 13 September 2024 - 16:21

PLN ULP Kuala Tungkal Hadirkan SPKLU Pertama di Tanjung Jabung Barat

Rabu, 11 September 2024 - 14:33

Jelang Pilkada, Babinsa Pematang Sulur Ajak Warga Jaga Kondusifitas

Berita Terbaru