Wakil Gubernur Jambi Abdullah Sani Membuka HUT Ke-15 Kota Sungai Penuh Kanuhai & Expo 2023

Avatar

- Redaksi

Jumat, 10 November 2023 - 13:03

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUNGAI PENUH – Beragam kegiatan dilaksanakan dalam memperiingati HUT Kota Sungai Penuh ke-15 tahun 2023. Pemerintah Kota Sungai Penuh menggelar ajang Sungai Penuh Kanuhai dan Sungai Penuh Expo, pada Kamis (9/11/2023)

Acara berpusat dilapangan merdeka dibuka Wakil Gubernur Jambi, Abdullah Sani. Turut menghadiri, Ketua TP PKK Provinsi Jambi, Hesnidar Alharis, Wako Ahmadi, Pj Bupati Kerinci, Asraf, Wawako, Alvia Santoni, Ketua DPRD, Lendra Wijaya, Para Forkompinda, Sekda Alpian, Ketua PKK, Herlina Ahmadi, Para SKPD serta tamu undangan lainnya.

BACA JUGA :  PLN Kuala Tungkal Peduli, Edisi Oktober kembali Menyerahkan Bantuan untuk Masyarakat Tanjung Jabung Barat

Sungai Penuh Kanuhai dan Expo tanpak begitu meriah dan semarak dengan menampilkan beragam tradisi dan budaya seperti tari massal yang di tampilkan oleh ribuan penari siswa siswi Sekolah Menengah/ atas dan tak kalah diramai juga dengan menampilkan produk kreatif UMKM yang dimiliki oleh Kota Sungai Penuh.

Wako Ahmadi Zubir mengatakan hajatan Sungai Penuh Kanuhai adalah momen bagi kita menyatukan peran masyarakat, generasi muda, Ninik mamak serta tuo taganai dalam upaya melestarikan tradisi dan budaya di Kota Sungai Penuh.

BACA JUGA :  Korea Women's Assosiation United dalam meningkatkan Kesetaraan Gender

Selain itu, Sungai Penuh Expo ini juga dimaksudkan sebagai ajang promosi dan informasi peluang investasi bagi produk-produk komoditas unggulan kota Sungai Penuh.

” Malalui kegiatan ini kita berharap mampu mengerjakan mendorong pertumbuhan ekonomi kerakyatan dan pelaku usaha di daerah kita,” jelasnya.

Wakil Gubernur Jambi, Abdullah Sani, menyampaikan apresiasi kepada Pemkot Sungai Penuh dan seluruh pihak yang telah menginisiasi dan melaksanakan kegiatan Sungai Penuh Kanuhai dan Expo ini.

BACA JUGA :  Terbaik! Puskesmas Sungai Rengas Gelar Akreditasi

” Semoga kegiatan ini dapat menjadi salah satu event unggulan Provinsi Jambi, yang menarik dan mendongkrak kunjungan wisatawan dari berbagai daerah dan turis mancanegara,” sampai Wagub Abdullah Sani.

Diakhir rangkaian masyarakat yang memadati lapangan merdeka itu disuguhkan atraksi pagar negeri dan penampilan tari massal yang diikuti lebih kurang 1000 orang peserta serta peninjauan stand pameran. (Merliyah)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tiga Orang Pelaku Penambangan Minyak Ilegal Dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri Muara Bulian
Seluruh Karyawan KPAK Tolak Kepemimpinan Saat Dame, Mendukung Binsar Situmorang
Safari Ramadhan Pemkot Sungai Penuh di Masjid Jamik 9 Lurah Kecamatan Koto Baru
Camat Tebing Tinggi Diduga Tidak Berdaya Atas Mangkraknya Pembangunan Gapura Desa Talang Makmur
PT.MPG Resmi Dilaporkan ke Satgas PKH Dugaan Penguasaan Hutan Kawasan Ilegal
Ikatan Keluarga Minang MSU Berikan Ratusan Paket Sembako Kepada Korban Banjir dan Sound Ke Sekolah Swasta
Wakil Walikota Sungai Penuh Hadiri Rakor Persiapan Pengamanan Idul Fitri 1446H/2025 M
Bupati Tanjung Jabung Barat Gelar Safari Ramadhan di Batang Asam, Bagikan Bantuan Sembako dan Dana Masjid
Berita ini 90 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:48

Tiga Orang Pelaku Penambangan Minyak Ilegal Dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri Muara Bulian

Jumat, 21 Maret 2025 - 14:25

Seluruh Karyawan KPAK Tolak Kepemimpinan Saat Dame, Mendukung Binsar Situmorang

Kamis, 20 Maret 2025 - 23:19

Safari Ramadhan Pemkot Sungai Penuh di Masjid Jamik 9 Lurah Kecamatan Koto Baru

Kamis, 20 Maret 2025 - 23:02

Camat Tebing Tinggi Diduga Tidak Berdaya Atas Mangkraknya Pembangunan Gapura Desa Talang Makmur

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:43

PT.MPG Resmi Dilaporkan ke Satgas PKH Dugaan Penguasaan Hutan Kawasan Ilegal

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:02

Wakil Walikota Sungai Penuh Hadiri Rakor Persiapan Pengamanan Idul Fitri 1446H/2025 M

Kamis, 20 Maret 2025 - 14:29

Bupati Tanjung Jabung Barat Gelar Safari Ramadhan di Batang Asam, Bagikan Bantuan Sembako dan Dana Masjid

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:12

BA Mantan Anggota DPRD Tanjab Barat Akan Laporkan Rian Riska Amelia ke Pihak Kepolisian

Berita Terbaru