Dalam Rangka Menyambut Bulan Suci Ramadhan PLN ULP Kuala Tungkal Lakukan Pemeliharaan Jaringan Listrik

Avatar

- Redaksi

Jumat, 15 Maret 2024 - 18:02

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANJAB BARAT – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Kuala Tungkal lakukan kegiatan Right Of Way (ROW) yaitu pekerjaan pemangkasan dan penebangan pohon (tanaman tumbuh) yang berada di sekitar jaringan listrik di Wilayah kerja PLN ULP Kuala Tungkal yaitu daerah Tungkal Kota, Merlung dan Pelabuhan Dagang, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Provinsi Jambi. Pada Rabu (13/3/2024)

Kegiatan ini dilakukan selama 3 (tiga) hari dari tanggal 13 s.d 15 Maret 2024 dengan menyisir 250 KM panjang jaringan. Kegiatan ini merupakan salah satu upaya PLN ULP Kuala Tungkal untuk menjaga kehandalan sistem kelistrikan di Wilayah Kabupaten Tanjung Jabung Barat selama Ramadhan 1445H tahun 2024.

BACA JUGA  Sengketa Atas Kemasan Polos Rokok Australia

Kegiatan ROW ini di ikuti oleh TL Teknik Merlung Deri Septiawan, TL Teknik Pelabuhan Dagang M Septian, TL K3L dan KAM Febri Shony Setia dan personil gabungan dari Tim ROW Kuala Tungkal dan Tim ROW Tungkal Ulu (Pelabuhan Dagang dan Merlung). Dan dilengkapi dengan peralatan teknik pendukung lainnya.

BACA JUGA  Baru Seumur Jagung, Pembangunan Jalan Desa Rawa Mekar Sudah Rusak

TL K3L dan KAM Febri Shony Setia mengatakan kegiatan ini dilaksanakan adalah sebagai upaya PLN ULP Kuala Tungkal untuk menghadirkan pasokan listrik yang handal selama Ramadhan dan agar ummat muslim di Kabupaten Tanjung Jabung Barat bisa menjalankan ibadah dengan lancar dan maksimal.

“Sementara itu, TL K3L dan KAM Febri Shony Setia juga menghimbau kepada seluruh masyarakat Kabupaten Tanjung Jabung Barat untuk tidak menanam pohon atau tanaman tumbuh disekitar jaringan listrik guna untuk mengurangi dan menanggulangi padam listrik karena pohon/tanaman tumbuh bisa menjadi penyebab terjadinya gangguan listrik dan berpotensi membahayakan masyarakat”.

BACA JUGA  Danramil Beserta Tim Berjibaku Padamkan Kebakaran Hebat Di PT LKU

Bulan Ramadhan merupakan bulan yang sangat istimewa bagi ummat muslim, untuk itu untuk menjaga kehandalan sistem kelistrikan selama Ramadhan ini PLN ULP Kuala Tungkal akan terus berupaya menjaga pasokan kelistrikan agar tetap handal dan berkualitas. Kami akan terus melakukan perbaikan dan pemeliharaan jaringan listrik secara rutin dan berkelanjutan. (..)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Saung Tani Sungai Puar Menjadi Tempat Koordinasi Kades Se-kecamatan Mersam, Begini Pujian Camat
Kadis PMD Batanghari Hadiri Rakor Kades di Sungai Puar, Ini Pesannya
DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pertama Penyampaian Nota Pengantar Raperda APBD Tahun 2023
Pelayanan Pajak di Samsat Jambi Dinilai Sudah Sangat Baik
Walikota Sungai Penuh Hadiri Rapat Koordinasi Teknis Bidang Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi
Kadishub Kerinci Hadiri Acara Rekor Teknis Bidang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi
Ditpolairud Polda Jambi Tetapkan Tersangka Kasus Tongkang Tabrak Jembatan
Halal Bihalal dan Family Gathering MGBK Kabupaten Batanghari Berlangsung Meriah
Berita ini 43 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 18 Mei 2024 - 16:01

Saung Tani Sungai Puar Menjadi Tempat Koordinasi Kades Se-kecamatan Mersam, Begini Pujian Camat

Sabtu, 18 Mei 2024 - 15:47

Kadis PMD Batanghari Hadiri Rakor Kades di Sungai Puar, Ini Pesannya

Jumat, 17 Mei 2024 - 21:16

DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pertama Penyampaian Nota Pengantar Raperda APBD Tahun 2023

Jumat, 17 Mei 2024 - 16:12

Pelayanan Pajak di Samsat Jambi Dinilai Sudah Sangat Baik

Kamis, 16 Mei 2024 - 22:46

Kadishub Kerinci Hadiri Acara Rekor Teknis Bidang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:49

Ditpolairud Polda Jambi Tetapkan Tersangka Kasus Tongkang Tabrak Jembatan

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:04

Halal Bihalal dan Family Gathering MGBK Kabupaten Batanghari Berlangsung Meriah

Kamis, 16 Mei 2024 - 00:03

Dikomandoi Kepala Desa Kubang Gedang Dan Oknum TNI inisial HC Masyarakat Kayu Aho Mangkak Koto Lanang Di Aniaya

Berita Terbaru