Personil Polsek Tungkal Ulu, Kembali Lakukan Pembubaran Terhadap Pembalap Liar.

Avatar

- Redaksi

Jumat, 31 Maret 2023 - 22:43

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjabbar – Dalam upaya penertiban lalu lintas agar tidak terjadi kemacetan, terlebih menghindari Laka lantas, Polsek Tungkal Ulu Iptu Ivan Ripa’i, S.Sos.i, M.Pd,  melalui personilnya Aiptu Daiel Ginting., Aiptu Anthoni., Aipda Ferry Zulyadi., Aipda Azwar Edi, melakukan patroli dijalan lintas timur, Sekira pukul 16:30 WIB.

BACA JUGA  Politisi PPP Tegaskan PNS Jangan Cawe-cawe Politik Praktis, Konsekuensinya Keras!

Lokasi yang jadi pantauan petugas kepolisian tersebut, di sepanjang jalan lintas timur tepatnya di Desa Gemuruh, Desa Pematang Tembesu, Kecamatan Tungkal Ulu, dan Desa Kampung baru, Kecamatan Batang Asam, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Provinsi Jambi. Pada Jumat (31/3/2023)

Dalam pelaksanaan patroli tersebut, personil Polsek Tungkal Ulu menemukan sekelompok pemuda yang sedang melakukan balapan liar.

BACA JUGA  Diduga Kematian Santri Ponpes Raudhatul Muzaawwidin Di Tebo Akibat Kekerasan.

Kendati demikian petugas kepolisian melakukan pembubaran dan lagi-lagi memberikan himbauan tentang ketertiban, dan larangan menggunakan jalan umum untuk melakukan aksi tidak terpuji, dikhawatirkan akan membuat dampak negatif terhadap diri pelaku sendiri maupun orang lain.

BACA JUGA  Nilai Sebagai Sosok Yang Visioner, Persatuan Petani Karet Jambi Nyatakan Dukungan Terhadap Gus Imin "Untuk Presiden 2024"

Sebelumnya, beberapa waktu lalu petugas kepolisian Polsek Tungkal Ulu dalam pelaksanaan nya telah memberikan himbauan kepada sekelompok pembalap liar, namun kali ini petugas kepolisian kembali lagi harus menasehati dan membubarkan  pelaku pembalap liar tersebut. (Red)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bupati Tanjabbar Pimpinan Rapat Rencana Bisnis BUMD PT. Jabung Barat Sakti
Tidak Kantongi Izin, Joni NGK Diduga Mafia Tanah Kebal Hukum
Rahima Istri Mantan Gubernur Jambi Dituntut 4 Tahun 5 Bulan Penjara
Fikirman Halawa Pelaku Kriminal Diburu Ratusan Warga Desa Taman Raja, Begini Nasib Orang Tua Pelaku
Acara Perpisahan SMK Negeri 6 Tanjab Barat Berjalan Dengan Meriah
Sah, Azwar Nahkodai Join Batanghari
Bocah Kelas 5 SD Di Kelurahan Simpang Tuan Jadi Korban Pencabulan, Pelaku Belum Dilumpuhkan
PUPR Tanjung Jabung Barat Akan Check Jalan Lintasan Masyarakat Desa Lubuk Bernai – Lubuk Lawas, Begini Kata PJS Kades
Berita ini 35 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 21:16

Dua Orang Pelaku Pembunuhan Di Tungkal Ulu Diamankan Polisi

Kamis, 2 Mei 2024 - 14:54

Acara Perpisahan SMK Negeri 6 Tanjab Barat Berjalan Dengan Meriah

Rabu, 1 Mei 2024 - 14:57

Dua Warga Tungkal Ulu Diserang Orang Tidak Dikenal, Polisi Sebut Kantongi Identitas Pelaku

Senin, 29 April 2024 - 11:34

Breaking News! Si Jago Merah Lalap Rumah Warga Sengkati Kecil

Sabtu, 20 April 2024 - 16:40

Tujuh Siswi Aliyah Di Kota Seberang Tanjung Jabung Barat Dilecehkan Oknum Kepala Sekolah

Kamis, 18 April 2024 - 20:04

PLN Kuala Tungkal Dengan Sigap Berupaya Lakukan Penormalan Paska Gangguan Petir

Rabu, 17 April 2024 - 12:01

Calon Bupati Atau Wakil Bupati Tanjab Barat, Bang Badi Diprediksi Unggul Di Pilkada

Selasa, 16 April 2024 - 18:43

Implementasi ESG, PLN Kuala Tungkal Dukung Masyarakat Gunakan Motor Listrik

Berita Terbaru