Satu Anggota Komcad Ikut Menyukseskan Program TMMD ke 115 di Desa Kembang Seri Baru

Avatar

- Redaksi

Rabu, 12 Oktober 2022 - 13:01

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATANGHARI – Satu dari 150 orang Satgas TMMD ke 115 Kodim 0415 Jambi, terdapat lulusan Komponen cadangan (Komcad), anggkatan ke 2, yang dipercayai untuk membantu menyelesaiakan program TMMD yang digelar di Kabupaten Batanghari.

Kepala Seksi Teritorial (Pasiter) Kodim 0415 Jambi/ Mayor Inf Beni, mengakatan, dari puluhan personel Komcad Kodim 0415 Jambi, satu orang ditunjuk untuk membantu kegiatan TMMD ke 115, yang digelar di Desa Kembang Seri Baru, Kecamatan Maro Sebo Ulu, Kabupaten Batanghari.

BACA JUGA  Pasi Intel Kodim 0415/Jambi Hadiri Deklarasi Kampung Bebas Narkoba, Ini Harapannya

“Iya satu orang kita tunjuk, karena mereka merupakan bagian dari kita untuk membantu menyelesaikan program TMMD,” katanya, Selasa (12/10/2022).

Sementara itu, seorang personel Komcad, dengan pangkat Prada, Said Muhammad Jiddan, mengatakan, sangat bersyukur diikutsertakan dalam kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa.

“Saya sangat bersyukur di sini (Desa Kembang Seri Baru) dipercayai dan diikutsertakan selama program TMMD ke 115 Kodim 0415 Jambi. Saya dipercayai di posko TMMD serta dibidang publikasi,” ujarnya.

BACA JUGA  Bupati Pimpin Mediasi Antara Masyarakat Dengan PT Jadeston Energy

Ia yang merupakan lulusan Komcad angkatan ke 2 di pulau Sumatera itu, juga mengatakan, akan melakukan tugas dengan sepenuh hati dan sekuat tenaga.

“Saya juga berharap Komcad di Jambi dapat berkembang dan lebih diperhatikan lagi serta diikutsertakan selalu baik di kegistan Kodim maupun di pusat (Mabes TNI), pungkasnya.

BACA JUGA  Program Batanghari Tangguh, PUTR Batanghari Bangun Jalan di Dua Kecamatan

Diketahui, alasan mendasar dari pembentukan Komcad adalah bahwa pertahanan merupakan upaya semesta dengan menggunakan potensi dan sumber daya nasional untuk tujuan pertahanan. Komcad merupakan salah satu wadah dan bentuk keikutsertaan Warga Negara serta Sarana dan Prasarana Nasional dalam usaha Pertahanan Negara. (*)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Walikota Sungai Penuh Hadiri Rapat Koordinasi Teknis Bidang Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi
Kadishub Kerinci Hadiri Acara Rekor Teknis Bidang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi
Ditpolairud Polda Jambi Tetapkan Tersangka Kasus Tongkang Tabrak Jembatan
Halal Bihalal dan Family Gathering MGBK Kabupaten Batanghari Berlangsung Meriah
Dikomandoi Kepala Desa Kubang Gedang Dan Oknum TNI inisial HC Masyarakat Kayu Aho Mangkak Koto Lanang Di Aniaya
Dinilai Lebih Hemat Nyaman Dan Ramah Lingkungan, Begini Tanggapan Masyarakat Tanjung Jabung Barat Pengguna Motor Listrik Di Wilayah Kerja PLN ULP Kuala Tungkal
Jambatan Aurduri Ditabrak Tongkang, BPJN Jambi Sebut Masih Aman Dilalui dan Minta PPTB Lakukan Perbaikan
Kades Se-kecamatan Mersam Gelar Rapat Koordinasi di Pondok Saung Tani Sungai Puar
Berita ini 34 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 16 Mei 2024 - 23:09

Walikota Sungai Penuh Hadiri Rapat Koordinasi Teknis Bidang Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi

Kamis, 16 Mei 2024 - 22:46

Kadishub Kerinci Hadiri Acara Rekor Teknis Bidang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Se-provinsi Jambi

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:49

Ditpolairud Polda Jambi Tetapkan Tersangka Kasus Tongkang Tabrak Jembatan

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:04

Halal Bihalal dan Family Gathering MGBK Kabupaten Batanghari Berlangsung Meriah

Rabu, 15 Mei 2024 - 21:28

Dinilai Lebih Hemat Nyaman Dan Ramah Lingkungan, Begini Tanggapan Masyarakat Tanjung Jabung Barat Pengguna Motor Listrik Di Wilayah Kerja PLN ULP Kuala Tungkal

Rabu, 15 Mei 2024 - 15:06

Jambatan Aurduri Ditabrak Tongkang, BPJN Jambi Sebut Masih Aman Dilalui dan Minta PPTB Lakukan Perbaikan

Rabu, 15 Mei 2024 - 13:28

Kades Se-kecamatan Mersam Gelar Rapat Koordinasi di Pondok Saung Tani Sungai Puar

Rabu, 15 Mei 2024 - 13:09

PJS Kades Merlung Bagikan BLT Tahap 1-5 Ke 58 Warga

Berita Terbaru