HUT Lantas ke 67, Ratusan Paket Sembako Dibagikan Ditlantas Polda Jambi ke Masyarakat

Avatar

- Redaksi

Senin, 19 September 2022 - 13:03

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Lantas ke 67 Tahun 2022, Direktorat Lalu Lintas Polda Jambi beserta Polres jajaran menggelar bakti sosial dengan memberikan sembako, Senin (19/9/22).

Sebanyak 805 Paket sembako dibagikan Direktorat Lalu Lintas Polda Jambi bersama Satlantas Polres Jajaran.

Disampaikan Dir Lantas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi bahwa paket sembako yang diberikan ini dalam rangka menyambut HUT Lantas ke 67 yang mana kita bagikan kepada Sopir angkutan umum, Ojek, Tukang sampah, Buruh, Panti Asuhan, Sekolah Luar Biasa, pedagang kaki lima, Nelayan dan panti jompo.

BACA JUGA  Calon Bupati Atau Wakil Bupati Tanjab Barat, Bang Badi Diprediksi Unggul Di Pilkada

“Ini kita bagikan ke masyarakat sebagai rasa syukur dan membantu masyarakat mengurangi beban dampak kenaikan harga BBM,” ujarnya, Senin (19/9/22).

BACA JUGA  Pemkab Tanjung Jabung Barat Kunker Ke Kota Banjar Baru Kalsel

Tidak hanya itu saja, Ditlantas Polda Jambi beserta jajaran juga memberikan kemudahan pelayanan kepada masyarakat berupa perpanjangan SIM, pembuatan SIM serta pajak pada saat Car Free Day, Minggu kemarin.

“Bakti sosial ini akan terus kita laksanakan hingga tanggal 20 September mendatang,” lanjutnya.

Dir Lantas juga menambahkan, pada saat pemberian sembako, personel turut memberikan himbauan agar masyarakat dapat menjadi pelopor keselamatan lalu lintas dan mentaati peraturan lalu lintas pada saat berkendara.

BACA JUGA  Sektor Pertanian Mendominasi Penyumbang Ekspor Terbesar Dalam Meningkatkan Pertumbuhan Ekonomi di Jambi

“Kita himbau agar masyarakat taat berlalu lintas dengan mematuhi lalu lintas seperti memakai helm pada saat mengendarai sepeda motor, dab membawa surat-surat kendaraan,” pungkasnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Jambatan Aurduri Ditabrak Tongkang, BPJN Jambi Sebut Masih Aman Dilalui dan Minta PPTB Lakukan Perbaikan
Kades Se-kecamatan Mersam Gelar Rapat Koordinasi di Pondok Saung Tani Sungai Puar
PJS Kades Merlung Bagikan BLT Tahap 1-5 Ke 58 Warga
Puskesmas Sungai Rengas Melaksanakan Lokakarya Mini Lintas Sektor Tahun 2024
Bupati Tanjabbar Hadiri Halal Bihalal Lembaga Adat Melayu Jambi
DPRD Dan Pemkab Tanjabbar Tandatangani Nota Raperda RTRW Dan RPJPD Tahun 2025-2045
Kembali! Tongkang Batu Bara Tabrak Besi Jembatan Aurduri
Besok Selasa PLN ULP Kuala Tungkal Lakukan Pemeliharaan Jaringan, Akan Ada Pemadaman Listrik Di Wilayah Ini
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 15 Mei 2024 - 15:06

Jambatan Aurduri Ditabrak Tongkang, BPJN Jambi Sebut Masih Aman Dilalui dan Minta PPTB Lakukan Perbaikan

Rabu, 15 Mei 2024 - 14:53

Catat! Besok Kamis Dilaksanakan Senam Sehat dan Bagi-bagi Dorprize di Marosebo Ulu

Rabu, 15 Mei 2024 - 13:28

Kades Se-kecamatan Mersam Gelar Rapat Koordinasi di Pondok Saung Tani Sungai Puar

Rabu, 15 Mei 2024 - 13:09

PJS Kades Merlung Bagikan BLT Tahap 1-5 Ke 58 Warga

Rabu, 15 Mei 2024 - 11:48

Puskesmas Sungai Rengas Melaksanakan Lokakarya Mini Lintas Sektor Tahun 2024

Selasa, 14 Mei 2024 - 19:27

DPRD Dan Pemkab Tanjabbar Tandatangani Nota Raperda RTRW Dan RPJPD Tahun 2025-2045

Selasa, 14 Mei 2024 - 19:18

Datang Ke Desa, Kacabjari Lukber Liantama Berikan Penyuluhan Hukum di Batin XXIV

Senin, 13 Mei 2024 - 15:35

Kembali! Tongkang Batu Bara Tabrak Besi Jembatan Aurduri

Berita Terbaru