Bupati Fadhil Arief Lepas 175 Calon Jama’ah Haji Kabupaten Batanghari

Avatar

- Redaksi

Senin, 3 Juni 2024 - 18:06

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATANGHARI – Sebanyak 175 Calon Jama’ah Haji dari Kabupaten Batanghari dilepas keberangkatannya oleh Bupati Batang Hari Mhd. Fadhil Arief didampingi Ketua TP. PKK Kabupaten Batang Hari Ibu Zulva Fadhil.

Pelepasan jama’ah haji kabupaten Batanghari ini bertempat Serambi Rumah Dinas Bupati Batang Hari, pada senin (3/6/2024).

Dalam sambutannya Fadhil menyampaikan kepada Jama’ah Haji dimana dalam 175 calon jamaah haji dari kabupaten batang hari yang terdiri dari 78 jemaah laki-laki dan 97 perempuan.

BACA JUGA :  Saung Tani Sungai Puar Menjadi Tempat Koordinasi Kades Se-kecamatan Mersam, Begini Pujian Camat

“Jemaah tertua berusia 87 tahun sedangkan usia termuda berumur 21 tahun serta satu ketua kloter dan satu tenaga kesehatan yang berangkat menuju tanah suci,” Kata Bupati.

Bupati meminta kepada seluruh calon jama’ah haji Kabupaten Batanghari agar menjaga kesehatannya dan saling menjaga satu sama lainnya.

“Tolong gunakan kesempatan ini dengan baik dan jaga kesehatan bapak/ibu sekalian,” Sebutnya.

BACA JUGA :  Bupati MFA Buka Kegiatan Semarak Ramadhan Lomba Antar OPD

Ia juga memohon kepada seluruh calon jamaah haji agar dapat mendoakan kemajuan bagi Kabupaten Batang Hari.

“Kami mohon doakan Kabupaten Batanghari agar di jauhkan dari segala bencana. Dan kami pejabat agar tetap amanah dan istiqomah dalam menjalankan amanah ini,” Tuturnya.

Diakhir sambutannya, Fadhil juga berdoa agar para calon jamaah haji dapat beribadah dengan baik dan khusuk di tanah suci dak menjadi haji yang mabrur.

BACA JUGA :  Masyarakat Kerinci Tumpah Ruah hadiri Pelantikan Tim Pemenangan Romi-Sudirman

“Kami juga mohon doakan, kami yang belum dipanggil ini agar bisa segera menyusul beribadah haji ke tanah suci,” Katanya Lagi.

Turut Hadir Forkompinda Batang Hari, Ketua MUI Batang Hari,Ketua Baznas Batang Hari,Para Dai Sekabupaten Batang Hari dan para undangan lainnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

PLN ULP Kuala Tungkal Beri Informasi Pemadaman Listrik Sementara Atas Pekerjaan HAR & ROW Jaringan
Peringatan Harlah PKB ke-27, Elpisina Tekankan Penguatan Kader hingga Akar Rumput
Sayangi Keluarga Kita dengan Mencegah Bermain Layang-layang Disekitar Jaringan Listrik
Buruan Bayar Listrik, Jangan Sampai Kena Sanksi Pemutusan
Turnamen Camat Cup Tungkal Ulu Resmi Dibuka di Desa Taman Raja
Proyek Drainase Desa Badang Sepakat Dipertanyakan, Transparansi Dana Desa Diragukan
Transparansi Keuangan Desa Papauh Dipertanyakan, Dugaan Korupsi Menguat
Kapolsek Tungkal Ulu Dukung Program Ketahanan Pangan, Tinjau Kebun Jagung
Berita ini 35 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 24 Juli 2025 - 19:41

Bupati Fadhil Arief Hadiri Tradisi Sedekah Bubur

Rabu, 23 Juli 2025 - 19:23

Mentan RI Datang ke Jambi, Gubernur Al Haris Jabarkan Potensi Sektor Pertanian

Rabu, 23 Juli 2025 - 14:53

Zulfa Fadhil Hadiri Peringatan Hari Anak Nasional Tingkat Kabupaten Batang Hari

Senin, 21 Juli 2025 - 22:11

Bupati Fadhil Ikuti Zoom Meeting Peluncuran Kelembagaan 80.081 Kopdes Merah Putih

Selasa, 15 Juli 2025 - 21:54

Bantah Isu Menahan SK PPPK, Amir Hamzah : Itu Hoax

Senin, 14 Juli 2025 - 17:07

Bupati Fadhil Arief Lantik 1.077 Orang PPPK Batang Hari Tahap 1

Senin, 7 Juli 2025 - 18:56

Bupati Fadhil Sambut Kedatangan 196 Orang Jamaah Haji Kabupaten Batang Hari

Kamis, 26 Juni 2025 - 21:11

Pemkab Batang Hari Gelar Doa Bersama Peringatan Tahun Baru Islam 1447 H/2025 M

Berita Terbaru

Advertorial

Bupati Fadhil Arief Hadiri Tradisi Sedekah Bubur

Kamis, 24 Jul 2025 - 19:41