Kadis PDK Batanghari Zulpadli : Seorang Guru Itu Apabila Berhenti Membaca Berarti Dia Berhenti Jadi Guru.

- Redaksi

Selasa, 30 Mei 2023 - 20:44

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATANGHARI — Zulpadli S.Pd., M.Pd kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Batanghari menghadiri acara pelepasan siswa-siswi kelas lX SMP Negeri 9 Batanghari tahun ajaran 2022-2023. Pada Selasa (30/5/2023).

Acara digelar dihalaman sekolah dan dihadiri para petinggi pemerintah kabupaten Batanghari di antaranya, Wakil Ketua 1 DPRD Batanghari M. Jaafar SH, Camat Marosebo Ulu, Kapolsek Marosebo Ulu, Lurah Simpang Sungai Rengas, Para Guru dan Staf Komite serta pihak-pihak lainnya.

Dalam sambutannya, Kadis PDK Batanghari M. Zulpadli, S.Pd., M.Pd, memberikan salam dan menyapa penghormatan kepada yang hadir. Lebih lanjut kadis sampaikan tentang mutu pendidikan.

BACA JUGA  Bupati Fadhil Arief Berikan Bantuan Beasiswa di Marosebo Ulu

“Semuanya itu berfungsi, ibaratnya SMP Negeri 9 Batanghari ini satu titik di Kabupaten Batanghari yang memiliki tugas besar meningkatkan mutu pendidikan,” Katanya.

Sekolah ini sudah berdiri sangat lama, guru-guru senior, sudah banyak kepala sekolah dan sudah banyak alumni yang berprestasi.

“Mudah-mudahan SMP Negeri 9 Batang Hari dapat menjaga ilmu pengetahuan itu, dan tetap terjaga dengan baik,” Ucapnya.

BACA JUGA  Walikota Ahmadi Zubir Lantik 17 Kepala Desa Terpilih Periode 20023-2029

Selain itu, Dirinya turut menyampaikan kepada seluruh tenaga pendidik untuk bekerja dengan baik, pelajari kembali apa yang menjadi tupoksi kita sebagai seorang guru.

Seorang guru itu, apabila berhenti membaca berarti dia berhenti jadi guru.

Guru itu wajib membaca, minimal 1 jam membaca perkembangan, apalagi perkembangan pada zaman sekarang.

“Baru saja kita tegak berdiri disini dan langsung di foto, yang keluar berita tentang acara kita. artinya apa, 5 detik informasi ini sampai ke Amerika begitu juga ilmu pengetahuan cepat sekali berkembang,” Tuturnya.

BACA JUGA  Mengejutkan! Melda Arisandi Kalahkan Seniornya Di Partai Nasdem, Begini Perjalanannya

Dia juga mengingatkan bahwa Guru tidak boleh ketinggalan zaman, guru harus terus berinovasi dan berkreativitas.

“Guru adalah orang-orang yang menjadi panutan di masyarakat, guru orang dianggap tahu, dianggap mampu, dianggap profesional, memiliki keahlian jadi tidak ada kata tidak bisa bagi seorang guru,” Tutupnya. (Red)

Berita Terkait

Sah, Azwar Nahkodai Join Batanghari
Bocah Kelas 5 SD Di Kelurahan Simpang Tuan Jadi Korban Pencabulan, Pelaku Belum Dilumpuhkan
PUPR Tanjung Jabung Barat Akan Check Jalan Lintasan Masyarakat Desa Lubuk Bernai – Lubuk Lawas, Begini Kata PJS Kades
Petugas UPPKB Jambi-Merlung Nyaris Dihantam Truk Ugal-ugalan
SatBrimob Polda Jambi Kembali Laksanakan Jum’at Berkah Berbagi Nasi kotak
LSM MAPPAN dan JPK Laporkan PT CKT Ke KPK RI
Bupati Fadhil Arief Halal Bihalal Bersama Insan Pers
Bupati Batanghari Ambil Sumpah 846 Orang Tenaga PPPK Formasi Tahun 2023
Berita ini 25 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 29 April 2024 - 16:13

Sah, Azwar Nahkodai Join Batanghari

Minggu, 28 April 2024 - 14:40

Bocah Kelas 5 SD Di Kelurahan Simpang Tuan Jadi Korban Pencabulan, Pelaku Belum Dilumpuhkan

Minggu, 28 April 2024 - 14:20

PUPR Tanjung Jabung Barat Akan Check Jalan Lintasan Masyarakat Desa Lubuk Bernai – Lubuk Lawas, Begini Kata PJS Kades

Jumat, 26 April 2024 - 21:27

Petugas UPPKB Jambi-Merlung Nyaris Dihantam Truk Ugal-ugalan

Jumat, 26 April 2024 - 16:52

LSM MAPPAN dan JPK Laporkan PT CKT Ke KPK RI

Kamis, 25 April 2024 - 17:01

Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor

Minggu, 21 April 2024 - 13:45

1 Tahun Tak Berfungsi, Pengurus Pamsimas Tanjung Pasir Bantah Abaikan Kerusakan Mesin Pompa

Minggu, 21 April 2024 - 12:28

Lapor Pak Kapolri! Ilegal Drilling di Senami Batanghari Jambi Terus Beraktivitas

Berita Terbaru

Batanghari

Sah, Azwar Nahkodai Join Batanghari

Senin, 29 Apr 2024 - 16:13