Al Haris – Abdullah Sani Resmi Dilantik Presiden Prabowo

Avatar

- Redaksi

Kamis, 20 Februari 2025 - 18:08

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI – Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris, S.Sos., MH dan Wakil Gubernur Jambi Drs. H. Abdullah Sani, M.Pd.I resmi dilantik Presiden Prabowo Subianto untuk masa jabatan 2025-2030 bersamaan dengan 961 Kepala Daerah dari 481 Daerah, terdiri dari 33 Gubernur dan 33 Wakil Gubernur, 363 Bupati, 362 Wakil Bupati, 85 Wali Kota, dan 85 Wakil Wali Kota, di Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (20/2/2025).

BACA JUGA :  Gubernur Al Haris Lantik 2 Pejabat Setda Provinsi Jambi

Pelantikan diawali pembacaan Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 15P Tahun 2025 dan 24P Tahun 2025 oleh Deputi Bidang Administrasi Aparatur Kementerian Sekretariat Negara Nanik Purwanti, terkait pengesahan dan pengangkatan Gubernur dan Wakil Gubernur periode 2025-2030.

Selanjutnya, pembacaan Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 100.2.1.3-1719 Tahun 2025 tentang Pengesahan Pengangkatan Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah pada Kabupaten dan Kota Hasil Pemilihan Kepala Daerah Serentak 2024 Masa Jabatan 2025-2030 dilakukan oleh Sekretaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri, Bapak Tomsi Tohir.

BACA JUGA :  Asisten ll Setda Batang Hari Dampingi Gubernur Jambi Panen Cabai Di Desa Tidar Kuranji, Begini Pesannya

Usai Pelantikan, Gubernur Al Haris menyampaikan apresiasi mendalam atas dukungan masyarakat Jambi. Dirinya menegaskan bahwa setiap upaya pembangunan di Jambi merupakan perwujudan visi dan misinya.

BACA JUGA :  Gubernur Al Haris Serahkan Bantuan Korban Banjir di Mandiangin

“Alhamdulillah, hari ini saya resmi dilantik kembali sebagai Gubernur Jambi bersama Bapak Abdullah Sani sebagai Wakil Gubernur. Segala amanah yang diberikan masyarakat akan kami laksanakan dengan sebaik-baiknya. Mari kita sinergikan upaya untuk membangun Jambi,” kata Gubernur Al Haris.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bupati Fadhil Arief Hadiri Tradisi Sedekah Bubur
Mendikdasmen dan Wagub Sani Ikuti Senam Anak Indonesia Hebat
Mentan RI Datang ke Jambi, Gubernur Al Haris Jabarkan Potensi Sektor Pertanian
Zulfa Fadhil Hadiri Peringatan Hari Anak Nasional Tingkat Kabupaten Batang Hari
Bupati Fadhil Ikuti Zoom Meeting Peluncuran Kelembagaan 80.081 Kopdes Merah Putih
Bantah Isu Menahan SK PPPK, Amir Hamzah : Itu Hoax
Bupati Fadhil Arief Lantik 1.077 Orang PPPK Batang Hari Tahap 1
Bupati Fadhil Sambut Kedatangan 196 Orang Jamaah Haji Kabupaten Batang Hari
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 24 Juli 2025 - 19:41

Bupati Fadhil Arief Hadiri Tradisi Sedekah Bubur

Rabu, 23 Juli 2025 - 19:23

Mentan RI Datang ke Jambi, Gubernur Al Haris Jabarkan Potensi Sektor Pertanian

Rabu, 23 Juli 2025 - 14:53

Zulfa Fadhil Hadiri Peringatan Hari Anak Nasional Tingkat Kabupaten Batang Hari

Senin, 21 Juli 2025 - 22:11

Bupati Fadhil Ikuti Zoom Meeting Peluncuran Kelembagaan 80.081 Kopdes Merah Putih

Selasa, 15 Juli 2025 - 21:54

Bantah Isu Menahan SK PPPK, Amir Hamzah : Itu Hoax

Senin, 14 Juli 2025 - 17:07

Bupati Fadhil Arief Lantik 1.077 Orang PPPK Batang Hari Tahap 1

Senin, 7 Juli 2025 - 18:56

Bupati Fadhil Sambut Kedatangan 196 Orang Jamaah Haji Kabupaten Batang Hari

Kamis, 26 Juni 2025 - 21:11

Pemkab Batang Hari Gelar Doa Bersama Peringatan Tahun Baru Islam 1447 H/2025 M

Berita Terbaru

Advertorial

Bupati Fadhil Arief Hadiri Tradisi Sedekah Bubur

Kamis, 24 Jul 2025 - 19:41