Mubakir Lutfi Ketua DPD Partai PKS Optimis, PKS Raih Kursi Pimpinan DPRD Batang Hari.

Avatar

- Redaksi

Minggu, 14 Mei 2023 - 10:18

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATANGHARI – Partai PKS Batang Hari resmi mendaftarkan Bakal Calon Anggota DPRD (BCAD) ke KPU Batang Hari. Pada Sabtu (13/5/2023).

Dalam wawancara, Ketua DPD Partai PKS Batang Hari, Mubakir Lutfi menyatakan berkas pendaftaran BCAD sudah diterima KPU dengan lengkap.

” Alhamdulillah berkas pendaftaran BCAD telah diterima ketua KPU Batang Hari dan di nyatakan lengkap ” ujar ketua DPD partai PKS Batang Hari.

BACA JUGA :  Bupati MFA Didampingi Istri Hadiri Puncak Peringatan Hari Anak Nasional Ke-40

“Selain anggota Dewan aktif, Asmawi dan Muhyi, bergabung beberapa tokoh potensial. Putra-putra terbaik Batang Hari” beber Lutfi.

Mubakir Lutfi, menargetkan Partai PKS rebut kursi pimpinan DPRD Batang Hari.

” Siap berjuang, saling kerjasama, bahu membahu mengejar target PKS untuk merebut kursi pimpinan DPRD Batang Hari ” terangnya Mubakir Lutfi.

BACA JUGA :  Mutasi Dan Rotasi Jabatan Di Polri, Dankorbrimob Dan 6 Kapolda Berganti.

Terpisah, salah satu tokoh masyarakat Kecamatan Maro Sebo Ulu, Yono meyakini partai PKS akan memenangi pemilu 2024.

” Saya secara pribadi menyakini ke unggulan partai PKS di pemilu 2024 ” ucap Yono saat di temui di kediamannya

BACA JUGA :  Irwanto DPRD Notabene Ketua Komite Jadi Pembina Upacara Peringatan HUT Provinsi Jambi di SMAN 7 Batanghari

Menurutnya Yono masyarakat sudah mengetahui bagaimana cara kerja anggota Dewan dari partai PKS.

” Masyarakat sudah cerdas bg, kita sering melihat dewan dari partai PKS terbaik untuk masyarakat ” tambah Yono (Red)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

PLN ULP Kuala Tungkal Gelar Sosialisasi Keselamatan dan Keamanan Ketenagalistrikan (K3) di Wilayah Kabupaten Tanjung Jabung Barat
Kelompok Tani Mandiri Di Tebing Tinggi Akan Lakukan Penanaman Jagung Serentak di Lahan Yang diduga di Serobot PT. Trimitra Lestari
Polres Tanjab Barat Rayakan HPN Ke-79 Bersama Awak Media, Sinergi Pers dan dan Kepolisian Semakin Erat
Ratusan Masyarakat Renah Mandaluh Geruduk Kantor Kebun PT Bukit Kausar
Bupati MFA Lantik Mula P Rambe Sebagai Pj Sekda Batang Hari
KPU Tetapkan Fadhil Bakhtiar Pemenang Pilkada Dua Periode
Breaking News! Warga Sengkati Temukan Mayat di Sungai Kebun Sawit
Penahanan Dua Oknum Wartawan Melebihi 60 Hari, Ada Apa Dengan Polres Batanghari
Berita ini 58 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 Februari 2025 - 19:43

Rapat Paripurna Pengumuman Penetapan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Pilkada Tanjab Barat 2024

Minggu, 16 Februari 2025 - 14:58

HUT Jambi Ke-68, Wakili Ketua DPRD Sufrayogi Bacakan Naskah Deklarasi Badan Kongres Rakyat Jambi

Minggu, 16 Februari 2025 - 14:37

Peduli Warga, Ketua Komisi lll DPRD Tanjab Barat Albert Chaniago Jenguk Pasien di RSUD Kuala Tungkal

Minggu, 16 Februari 2025 - 14:32

Ketua Komisi lll DPRD Tanjab Barat Hadiri Rapat Bahas Langkah Nyata Perbaikan Jalan Serdang-Sungai Dungun

Sabtu, 15 Februari 2025 - 23:46

Hj. Erliani Siap Kawal Program Kesejahteraan Masyarakat Kuala Tungkal di DPRD

Sabtu, 15 Februari 2025 - 23:26

Pemkab Tanjab Barat Siap Laksanakan Program Makan Bergizi Gratis! Bupati Tegaskan Komitmen

Sabtu, 15 Februari 2025 - 23:13

Bupati Tanjab Barat Tinjau Rumah Nenek Arbaiyah Yang Roboh Dan Akan Dibedah Bulan Ini

Sabtu, 15 Februari 2025 - 22:58

Bupati Tanjab Barat Salurkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran di Tungkal Ilir

Berita Terbaru