IWO Batanghari Berbagi Takjil Kepada Pengguna Jalan dan Panti Asuhan Dr Ansori Terpilih Sebagai Ketua Asosiasi Pengurusan Tinggi Agama Islam Swasta Bunda Zulva Fadhil Hadiri Penutupan Gebyar Ramadhan 2024 Kadis PDK Batanghari Bungkam, Masyarakat Sebut Pelantikan Nova Mencoreng Nama Baik Bupati Dinas PDK Batanghari Tutup Mata, Pelaku Penggelapan Aset Sekolah Kembali Jadi Kepala Sekolah

Home / Batanghari / Breaking News / Peristiwa

Minggu, 9 April 2023 - 20:24 WIB

Tinggi nya Curah Hujan Membuat Jalan Di Desa Kembang Tanjung Longsor.

 

Batanghari – Di kabarkan jalan di Desa Kembang Tanjung, Kecamatan Mersam, Kabupaten Batanghari, Jambi longsor. Pada Minggu Subuh (9/4/2023).

Disinyalir, tingginya curah hujan akhir-akhir ini membuat jalan di desa Kembang Tanjung longsor.

BACA JUGA  Perkelahian Berujung Maut, Siswi SMP di Marosebo Ulu Meninggal Dunia

Akibat kejadian ini, satu mobil truk terperosok kedalam retakan tanah jalan yang amblas, beruntung, bencana ini tidak menelan korban jiwa.

Saat dikonfirmasi Camat Mersam, Raden Tarmizi membenarkan peristiwa tersebut.

” Iya, kejadiannya di RT 10, Desa Kembang Tanjung ” ucap camat.

BACA JUGA  MTQ Tingkat Kecamatan Marosebo Ulu, Ini Harapan Camat Kepada Generasi Muda

Menurut pernyataan camat peristiwa bencana alam ini sudah dilaporkan Pemkab Batanghari.

” Kita sudah kita laporkan ke pihak terkait ” tukas nya.

BACA JUGA  2024 Muhammad Jaafar Akan Ikut Bertarung, Namun Pilihannya Tergantung Partai Golkar.

Lebih lanjut Camat Mersam mengatakan peristiwa tersebut terjadi akibat tingginya curah hujan.

” Intensitas hujan cukup tinggi, kalau korban tidak ada, cuma truk yang terparkir saja yang terperosok ” tutup Camat (..)

Share :

Baca Juga

Batanghari

HUT Batanghari ke – 74, 34 dari 36 Program Bupati Sudah Dijalankan

Batanghari

Genjot GISA, Dukcapil Batanghari Lakukan Program Jemput Bola

Berita

“PKPU PEMIRA FH UNJA Cacat Prosedural Pembentukan”, 10 Ormawa dan Partai Mahasiswa Tolak pelaksanaannya.!

Batanghari

Jalin Silaturahmi Dengan Awak Media, Kapolres Batanghari Adakan Kegiatan Coffe Morning Bersama Insan Pers se Kabupaten Batanghari

Batanghari

Turnamen Badminton Se-kecamatan Marosebo Ulu Sambut HUT RI Ke 78

Batanghari

Sah !! Serah Terima Jabatan Kepala Desa Mekar Sari Berjalan Sukses.

Batanghari

44 Pejabat Dilantik Bupati Batanghari, Berikut Nama-namanya

Batanghari

Pemkab Batanghari Peroleh Tingkat Madya Pada Penganugerahan Kabupaten Layak Anak