Personil Polsek Tungkal Ulu, Kembali Lakukan Pembubaran Terhadap Pembalap Liar.

Avatar

- Redaksi

Jumat, 31 Maret 2023 - 22:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjabbar – Dalam upaya penertiban lalu lintas agar tidak terjadi kemacetan, terlebih menghindari Laka lantas, Polsek Tungkal Ulu Iptu Ivan Ripa’i, S.Sos.i, M.Pd,  melalui personilnya Aiptu Daiel Ginting., Aiptu Anthoni., Aipda Ferry Zulyadi., Aipda Azwar Edi, melakukan patroli dijalan lintas timur, Sekira pukul 16:30 WIB.

BACA JUGA  Teguhkan Nilai Pancasila, Pemuda Katolik Komda Jambi Gelar Seminar, Gerakan Nasional Bertajuk Ideologi Bangsa Di Era Digitalsasi.

Lokasi yang jadi pantauan petugas kepolisian tersebut, di sepanjang jalan lintas timur tepatnya di Desa Gemuruh, Desa Pematang Tembesu, Kecamatan Tungkal Ulu, dan Desa Kampung baru, Kecamatan Batang Asam, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Provinsi Jambi. Pada Jumat (31/3/2023)

Dalam pelaksanaan patroli tersebut, personil Polsek Tungkal Ulu menemukan sekelompok pemuda yang sedang melakukan balapan liar.

Kendati demikian petugas kepolisian melakukan pembubaran dan lagi-lagi memberikan himbauan tentang ketertiban, dan larangan menggunakan jalan umum untuk melakukan aksi tidak terpuji, dikhawatirkan akan membuat dampak negatif terhadap diri pelaku sendiri maupun orang lain.

BACA JUGA  Mengejutkan !! Pelaku Penggarap Hutan Cagar Alam Dan Produksi Di Tanjung Jabung Barat Tetap Eksis,

Sebelumnya, beberapa waktu lalu petugas kepolisian Polsek Tungkal Ulu dalam pelaksanaan nya telah memberikan himbauan kepada sekelompok pembalap liar, namun kali ini petugas kepolisian kembali lagi harus menasehati dan membubarkan  pelaku pembalap liar tersebut. (Red)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polisi Buru Pemilik Ratusan Benih Baby Lobster Yang Berhasil Diamankan Polres Tanjab Timur
Bupati Tanjabbar Ikuti Rapat Paripurna, Bacakan Tanggapan Terhadap Pandangan Fraksi-Fraksi
Polairud Polda Jambi Lakukan Rapat Analisa dan Evaluasi Kinerja Polairud Jambi
DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Ke-Tiga Dengan Tanggapan Bupati Atas Pandangan Fraksi-Fraksi
30 Dus Steafoam Dalam Speed Boat Berisikan Baby Lobster Diamankan Polsek Mendahara Ilir
Akun Facebook Reno Susilo Pinta Polisi Merlung Tindak Tegas Pelaku Maling, Begini Kata Polisi
Bupati Tanjabbar Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Bersama Kemendagri Secara Virtual
Waspada Penipuan Di Facebook Dengan Modus Tawaran Produk Buka Lapak
Berita ini 35 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 23 April 2024 - 22:44 WIB

Bupati Tanjabbar Resmikan TPU Berkah Kecamatan Tungkal Ilir

Selasa, 23 April 2024 - 21:24 WIB

Polairud Polda Jambi Lakukan Rapat Analisa dan Evaluasi Kinerja Polairud Jambi

Selasa, 23 April 2024 - 13:39 WIB

30 Dus Steafoam Dalam Speed Boat Berisikan Baby Lobster Diamankan Polsek Mendahara Ilir

Selasa, 23 April 2024 - 11:32 WIB

Akun Facebook Reno Susilo Pinta Polisi Merlung Tindak Tegas Pelaku Maling, Begini Kata Polisi

Senin, 22 April 2024 - 16:56 WIB

Waspada Penipuan Di Facebook Dengan Modus Tawaran Produk Buka Lapak

Senin, 22 April 2024 - 10:47 WIB

Bupati Gelar Halal Bihalal Bersama Kerukunan Bubuhan Banjar Tanjab Barat

Minggu, 21 April 2024 - 13:45 WIB

1 Tahun Tak Berfungsi, Pengurus Pamsimas Tanjung Pasir Bantah Abaikan Kerusakan Mesin Pompa

Minggu, 21 April 2024 - 12:28 WIB

Lapor Pak Kapolri! Ilegal Drilling di Senami Batanghari Jambi Terus Beraktivitas

Berita Terbaru