9 Pejabat Utama Polres Batanghari Lakukan Serah Terima Jabatan Kapolda Jambi Pimpin Upacara Hut ke 42 Satuan Pengamanan LSM GPKJ Laporkan Dugaan Mark Up Anggaran HUT Batanghari  Heri Fitriansyah : 21 Usulan Masyarakat Parit Culum 1 Akan Dibawa ke Musrenbang Tingkat Kecamatan Diduga Penggunaan Anggaran Dana Desa di Renah Mendaluh Tidak Ada Pengawasan

Home / Batanghari / Daerah

Kamis, 18 Agustus 2022 - 09:10 WIB

Penampilan Pencak Silat Semarakkan HUT RI ke-77 di SMAN 7 Batanghari

BATANGHARI – Peringati hari kemerdekaan ke-77, SMA Negeri 7 Batanghari gelar berbagai lomba bagi siswanya untuk memeriahkan HUT RI ke-77, Kamis (18/8/2022).

Lomba yang digelar di halaman SMA Negeri 7 Batanghari, diikuti oleh seluruh siswa-siswi dan majelis guru. Tak hanya itu, kegiatan juga diikuti instruktur alumni SMA Negeri 7 Batanghari.

BACA JUGA  Diduga Korsleting, Suzuki Swift Terbakar di Batanghari

Hadir menyaksikan Kepala SMA Negeri 7 Batanghari beserta majelis guru dan staf TU, Ketua Komite SMA Negeri 7 Batanghari beserta jajarannya.

Menariknya pada pembukaan kegiatan dibuka dengan pencak silat Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) yang di komandoi oleh Hazli Hapis, S.Pd beserta anggotanya yang merupakan siswa dan siswi SMA Negeri 7 Batanghari.

BACA JUGA  HUT Lantas ke-67, Dirlantas Polda Jambi Gelar Kegiatan Car Free Day

Ketua Panitia, Arif dalam sambutannya mengucapkan terimakasih kepada semua pihak.

“Terimakasih atas kerjasama, kepala sekolah SMA Negeri 7 Batanghari beserta majelis guru, Pembina OSIS beserta anggota OSIS SMAN7 Batanghari, Pengurus Komite serta Panitia pelaksana. suksesnya acara ini tak terlepas dari kerjasama kita semua sehingga acara ini bisa terlaksana,” Ujarnya.

BACA JUGA  Penataan Angkutan Batubara, Dirlantas Polda Jambi : Aplikasi Simpang Bara Solusi Agar Lebih Tertib

Pantauan inspirasijambi.com kegiatan perlombaan yang diselenggarakan pihak SMA Negeri 7 Batanghari sedang berlangsung. (Edo)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Camat Marosebo Ulu Melepas Puluhan Atlet Kecamatan

Breaking News

LBH RI dan Ormas BIDIK Provinsi Jambi Ancam Demo DPRD Jika Dirut BUMD Bungo Tak Segera Dicopot

Daerah

Peringatan HUT SMP Negeri 1 Sungai Penuh Ke-76 Meriah

Berita

Laksanakan Laporan Akhir Tahun Bumdesma Kecamatan Batang Asam Sumbang PAD Dan Serahkan CSR, Perusahaan Wajib Contoh

Daerah

Air Hangat Barat Meraih Peringkat Terbaik Camat Tauladan Se-Kabupaten Kerinci

Batanghari

Desa Peninjauan Keluar Sebagai Juara Umum MTQ Ke-30 Tingkat Kecamatan Marosebo Ulu

Batanghari

Sosialisasi Persiapan Pilkades di Marosebo Ulu Gencar Dilaksanakan

Daerah

Dinas Perhubungan Sungai Penuh Perbaiki Plang Jembatan Kerinduan