Dr Ansori Terpilih Sebagai Ketua Asosiasi Pengurusan Tinggi Agama Islam Swasta Bunda Zulva Fadhil Hadiri Penutupan Gebyar Ramadhan 2024 Kadis PDK Batanghari Bungkam, Masyarakat Sebut Pelantikan Nova Mencoreng Nama Baik Bupati Dinas PDK Batanghari Tutup Mata, Pelaku Penggelapan Aset Sekolah Kembali Jadi Kepala Sekolah Ditpolairud Polda Jambi Gelar Buka Puasa Bersama Anak-anak Masjid Al-Ikhlas

Home / Peristiwa

Minggu, 21 Agustus 2022 - 21:43 WIB

Diduga Korsleting, Suzuki Swift Terbakar di Batanghari

BATANGHARI, INSPIRASIJAMBI.COM – Satu unit mobil Suzuki Swift mendadak terbakar di Jalan lintas Jambi – Muara Bungo tepatnya di RT 06 Kelurahan Simpang Sungai Rengas, Kecamatan Marosebo Ulu, Kabupaten Batanghari, Minggu (21/8/2022) malam.

Saat itu kendaraan dari arah Jambi hendak pulang ke Tebo. Tiba-tiba kendaraan tersebut langsung mengeluarkan percikan api, sekira pukul 20.00 WIB Pada Area depan kendaraan.

BACA JUGA  Warga Desa Kampung Baru Antusias Ikuti Upacara HUT RI ke-77

Peristiwa ini membuat warga heboh ditengah guyuran hujan, melihat percikan api dari dalam mobil yang mulai membesar, warga sekitar pun langsung membantu memadamkan kendaraan yang terbakar dengan alat seadanya.

Warga sekitar membantu memadamkan kebakaran pada mobil Suzuki Swift (Foto/Edo)

Pantauan media inspirasijambi.com, beberapa warga dibantu pihak kepolisian untuk memadamkan api tersebut. Kurang lebih satu jam akhirnya api bisa dipadamkan.

BACA JUGA  Unggul sementara di Real Count, M.Firdaus: Langkah awal menghidupkan Demokrasi FAPET

Saat dikonfirmasi, Edwin Ibrahim pengemudi kendaraan yang terbakar itu menduga percikan api berasal dari aki mobil yang korsleting.

BACA JUGA  Bupati MFA Menerima Kunjungan MPC Pemuda Pancasila Kabupaten Batang Hari

“Kami dari Jambi mau pulang ke Tebo bang, pas jalan sini (sungai rengas) setir mobil pun dak mau bergerak, tiba-tiba mobil langsung berhenti sendiri dan api mulai membesar,” Jelasnya.

Diketahui, kendaraan yang terbakar ini hendak pulang ke Tebo tengah, kabupaten Tebo bersama dua orang keluarganya. Beruntungnya tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini. (Edo)

Share :

Baca Juga

Peristiwa

Provinsi Jambi Dirundung Banyak Masalah, Forkompimda Diharap Tak Tutup Mata dan Mulai Kerja Nyata

Peristiwa

How to Stay Hydrated Like a Pro All Summer

Berita

Batang Pisang Jadi Perahu Darurat Saat Ratusan Rumah Terendam Banjir di Peninjauan

Berita

Hanya di Marosebo Ulu, Pemerintah Belum Dirikan Tenda dan Dapur Umum

Breaking News

Dua Orang Kakak Beradik Meninggal Di Ruangan Dokter Klinik Ananda Tebing Tinggi.

Batanghari

Sekda Batang Hari Hadiri Pemusnahan barang Bukti Oleh Kejaksaan Negeri.

Breaking News

Mengejutkan !! Pelaku Penggarap Hutan Cagar Alam Dan Produksi Di Tanjung Jabung Barat Tetap Eksis,

Berita

Bupati Tanjung Jabung Barat Ikuti Aksi Solidaritas Bela Palestina