Kepergok Maling Sawit, Pelaku Bacok Pemilik Kebun di Tanjung Putra Wabup Bakhtiar Hadiri Rapat Paripurna DPRD Penyampaian Rekomendasi LKPJ 2023 Geger! Warga Batanghari Temukan Mayat Mengapung di Sungai Dunia Bakal Alami Gerhana Matahari Total, Ini Prediksi Jadwalnya di Indonesia Calon Bupati Atau Wakil Bupati Tanjab Barat, Bang Badi Diprediksi Unggul Di Pilkada

Home / Batanghari / Daerah

Sabtu, 24 September 2022 - 11:06 WIB

Camat Marosebo Ulu Lantik 9 Pj Kades dan TP. PKK Desa

BATANGHARI – Bupati Batanghari Muhammad Fadhil Arief belum lama ini melantik puluhan Penjabat Kepala Desa di wilayah kabupaten Batanghari.

Setelah dilantiknya Para Pj Kepala Desa oleh Bupati Batanghari. Kini Pemerintah Kecamatan Marosebo Ulu melantik dan mengukuhkan 9 Pj Kepala Desa. Selain itu, juga dilaksanakan pengukuhan pemangku adat desa dan Ketua TP. PKK Desa, pada Jum’at (23/9/2022).

BACA JUGA  Polres Batanghari Amankan Dua Terduga Pelaku Pemerkosaan di Marosebo Ulu

Budimansyah, SE., Camat Marosebo Ulu mengatakan, guna membantu pelaksanaan berjalannya roda pemerintahan Desa sesuai denan yang diamanahkan oleh peraturan perundang-undangan.

BACA JUGA  Peduli Anak Terindikasi Stunting, Pemdes Peninjauan Bagikan Sembako

Kemudian, Penjabat Kepala Desa diharapkan dapat membantu dan memfasilitasi terselenggaranya kelancaran pelaksanaan Pilkades serentak yang saat ini telah memasuki proses tahapan.

“Semoga para penjabat kepala desa dapat menjalankan tugas dan tanggung jawabnya sebagaimana yang telah diamanahkan,” Ujarnya.

BACA JUGA  Bupati Fadhil Arief Diwakili Asisten II Setda Resmi Membuka MTQ Ke-52 Tingkat Kecamatan Mersam

Dirinya juga menyampaikan kepada Kepala Desa yang sudah purna tugas pemerintah kabupaten mengucapkan terimakasih atas dedikasinya yang memberikan sumbangsih kepada Desa yang dipimpin.

“Terimakasih atas pengabdiannya selama menjalankan tugas kepemimpinannya menjadi kepala desa,” Tuturnya. (Robi)

Share :

Baca Juga

Daerah

Subdit Tipidter Ditreksrimsus Polda Jambi Cek SPBU Pastikan Tidak Ada Kecurangan

Bisnis

Sukses tarik perhatian Warga: “Tim Pro Ide Himip Unja Desa Kunangan Berhasil Selenggarakan Grand opening Rumah Budidaya Lele dan Bazar Umkm” 

Batanghari

Bupati Batanghari Minta Syair Tuan Guru Syukur Diintegrasikan Kedalam Metode Pembelajaran Kreatif

Batanghari

Pemerintah Kecamatan Marosebo Ulu Menggelar Rapat Kordinasi Rutinan Bulanan

Batanghari

Jum’at Berkah, Bupati MFA dan Istri Makan Siang Bersama Masyarakat Simpang Karmeo

Berita

Debit Air Sungai Meluap. Babinsa Koramil 416-03 Sungai Bengkal Siap Tanggap Monitoring Wilayah.

Breaking News

LBH RI dan Ormas BIDIK Provinsi Jambi Ancam Demo DPRD Jika Dirut BUMD Bungo Tak Segera Dicopot

Tanjabtim

Lantik 45 Kades Terpilih, Ini Pesan Bupati Romi