Car Free Day di Marosebo Ulu, Warga Kecewa Tak Kebagian Kupon

Avatar

- Redaksi

Minggu, 30 Juni 2024 - 08:53

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATANGHARI – Kegembiraan Antusias warga kecamatan Marosebo Ulu mengikuti Car Free Day jalan santai di halaman perkantoran kecamatan Marosebo Ulu kabupaten Batanghari seketika sirna.

Pasalnya, banyaknya masyarakat yang tidak mendapatkan kupon. Hingga Pihak pantia pun menjadi sasaran umpatan dari warga yang tidak mendapat kupon doorprize memperebutkan hadiah utama 1 unit kulkas dan puluhan hadiah lainnya berupa barang elektronik serta berbagai door prize lainnya.

BACA JUGA :  Gelar Patroli, Babinsa Desa Baru Sosialisasi Cegah Karhutla di Musim Kemarau
Kegiatan Car Free Day di Kecamatan Marosebo Ulu diikuti Ratusan Warga

Mereka menilai panitia tak siap dalam menyalurkan kupon kepada peserta, lantaran tidak tentu penyebabnya.

“Terus terang kami kecewa dengan panitia pelaksana car Free day ini, Kami sudah ikut kegiatan tapi tidak kebagian kupon. Padahal, saya ikut jalan santai ini karena ingin dapat hadiah. Kalau tidak dapat kupon bagaimana dapat hadiahnya,” sesal warga, Minggu 30 Juni 2024.

BACA JUGA :  Ukir Sejarah Baru, Fadhil Bahtiar Kembali Pimpin Batang Hari

Dengan jumlah peserta yang tidak menerima kupon cukup banyak, menurutnya lagi, ada yang balik pulang dan juga yang bertahan menyaksikan pencabutan undian.

BACA JUGA :  Puluhan Anggota Ormas Pemuda Pancasila Datangi Mapolda Jambi, Ada apa?

Akibatnya warga mengaku kesal karena hal utama yang diinginkan tidak sesuai dengan harapan.

Hingga berita ini ditayangkan pihak panitia belum dapat di konfirmasi.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tiga Orang Pelaku Penambangan Minyak Ilegal Dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri Muara Bulian
Seluruh Karyawan KPAK Tolak Kepemimpinan Saat Dame, Mendukung Binsar Situmorang
Safari Ramadhan Pemkot Sungai Penuh di Masjid Jamik 9 Lurah Kecamatan Koto Baru
Camat Tebing Tinggi Diduga Tidak Berdaya Atas Mangkraknya Pembangunan Gapura Desa Talang Makmur
PT.MPG Resmi Dilaporkan ke Satgas PKH Dugaan Penguasaan Hutan Kawasan Ilegal
Ikatan Keluarga Minang MSU Berikan Ratusan Paket Sembako Kepada Korban Banjir dan Sound Ke Sekolah Swasta
Wakil Walikota Sungai Penuh Hadiri Rakor Persiapan Pengamanan Idul Fitri 1446H/2025 M
Bupati Tanjung Jabung Barat Gelar Safari Ramadhan di Batang Asam, Bagikan Bantuan Sembako dan Dana Masjid
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:48

Tiga Orang Pelaku Penambangan Minyak Ilegal Dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri Muara Bulian

Jumat, 21 Maret 2025 - 14:25

Seluruh Karyawan KPAK Tolak Kepemimpinan Saat Dame, Mendukung Binsar Situmorang

Kamis, 20 Maret 2025 - 23:19

Safari Ramadhan Pemkot Sungai Penuh di Masjid Jamik 9 Lurah Kecamatan Koto Baru

Kamis, 20 Maret 2025 - 23:02

Camat Tebing Tinggi Diduga Tidak Berdaya Atas Mangkraknya Pembangunan Gapura Desa Talang Makmur

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:43

PT.MPG Resmi Dilaporkan ke Satgas PKH Dugaan Penguasaan Hutan Kawasan Ilegal

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:02

Wakil Walikota Sungai Penuh Hadiri Rakor Persiapan Pengamanan Idul Fitri 1446H/2025 M

Kamis, 20 Maret 2025 - 14:29

Bupati Tanjung Jabung Barat Gelar Safari Ramadhan di Batang Asam, Bagikan Bantuan Sembako dan Dana Masjid

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:12

BA Mantan Anggota DPRD Tanjab Barat Akan Laporkan Rian Riska Amelia ke Pihak Kepolisian

Berita Terbaru