Bagikan Sembako, Pemdes Sungai Ruan Ulu Terus Perangi Angka Stunting

Avatar

- Redaksi

Jumat, 13 Oktober 2023 - 07:13

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATANGHARI – Pemerintah Desa Sungai Ruan Ulu, Kecamatan Marosebo Ulu, Kabupaten Batanghari memberikan bantuan PMT (Pemberian Makanan Tambahan) Untuk Balita Stunting Dan Gizi Kurang.

BACA JUGA :  Peduli Ditengah Kenaikan BBM, Kapolsek Tebo Tengah Ilir Bagikan Sembako

Pemberian Bantuan PMT di berikan secara langsung di Aula Kantor Camat Marosebo Ulu, pada Kamis (12/10/2023).

Hal ini dilaksanakan sebagai salah satu langkah Pemerintah Desa Sungai Ruan Ulu untuk mengurangi Jumlah angka stunting.

BACA JUGA :  Proyek Revitalisasi Danau Sipin Kota Jambi Double Metode

“Besar harapan kami balita di desa sungai ruan ulu bisa bebas stunting. mari kita bersama-sama memerangi angka stunting dengan perbaikan gizi balita,” Kata Sudirman Sekdes Sungai Ruan ulu.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Operasi Pasar, Ratusan Warga Marosebo Ulu Rela Mengantri Dari Jam 2 Subuh Demi Dapatkan Gas Elpiji 3kg
Antisipasi Kemacetan Arus Mudik Lebaran 2025, Angkutan Batubara Dilarang Melintas Besok
Terjadi Pembiaran Oknum Pemain Ilegal Drilling Di Batang Hari Inisial JK, WM, ER, JN, Ada Apa APH?
Wakili Bupati, Asisten II M Isah Gelar Gerakan Pangan Murah
Bupati Tanjung Jabung Barat Gelar Safari Ramadhan di Batang Asam, Bagikan Bantuan Sembako dan Dana Masjid
Bupati Batanghari Hadiri Acara Kenal Pamit Kapolda Jambi
Bupati MFA Buka Kegiatan Semarak Ramadhan Lomba Antar OPD
Tingkatkan Pengawasan, Ditreskrimsus Polda Jambi Lakukan Pengecekan SPBU
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 10:00

PLN ULP Kuala Tungkal Kembali Salurkan Bantuan Sembako Jelang Idul Fitri, Wujudkan Kepedulian Dan Kebersamaan

Rabu, 26 Maret 2025 - 16:32

Kapolres Tanjab Barat Salurkan 100 Paket Sembako untuk Nelayan Pesisir Kuala Tungkal

Rabu, 26 Maret 2025 - 13:33

Polsek Mandau Dituding Menyepelekan Laporan Masyarakat

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:23

PT. Doton Putra Kandis Gelar Buka Puasa dan Santuni Anak Yatim

Selasa, 25 Maret 2025 - 16:12

Polres Tanjab Barat Berhasil Ungkap Kasus Curanmor, 13 Unit Sepeda Motor Disita

Minggu, 23 Maret 2025 - 18:07

Antisipasi Kemacetan Arus Mudik Lebaran 2025, Angkutan Batubara Dilarang Melintas Besok

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:26

Terjadi Pembiaran Oknum Pemain Ilegal Drilling Di Batang Hari Inisial JK, WM, ER, JN, Ada Apa APH?

Minggu, 23 Maret 2025 - 01:28

Media Kandis Berbagi Takjil di Bulan Suci Ramadhan

Berita Terbaru