Sambut HUT RI Ke-78, Pemkab Batanghari Bagikan 10 Juta Bendera Merah Putih

Avatar

- Redaksi

Rabu, 2 Agustus 2023 - 22:02

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATANGHARI, inspirasijambi.com – Pemkab Batanghari menggelar Gerakan Nasional Pembagian 10 Juta Bendera Merah Putih, hal ini dilakukan Dalam Rangka Memperingati HUT RI Ke-78 tingkat Kabupaten Batang Hari Tahun 2023.

Acara digelar didepan rumah dinas Bupati Batanghari, pada Minggu (30/7/2023). Bupati Batang Hari Mhd. Fadhil Arief menyerahkan secara simbolis Pembagian Bendera Merah Putih dan dilanjutkan dengan Senam Sehat, Pembagian Doorprize Bersama Masyarakat Kabupaten Batang Hari.

BACA JUGA :  Anggota DPRD Batang Hari Ingatkan Pemkab Melakukan Perbaikan Kinerja dan Evaluasi

Pada sambutannya Bupati menyampaikan bahwa Bendera Merah Putih adalah Simbol Perjuangan Negara Kita.

BACA JUGA :  Bupati Batanghari M Fadhil Arief Hadiri Kegiatan Haflah Akhirussanah Pondok Pesantren Darul Hijrah

“Sama-sama kita bangkitkan semangat juang kita, semangat juang para pemimpin terdahulu kita, Agar kita mengingat kembali sejarah para pejuang Bangsa Negara yang kita cintai ini,” Katanya.

BACA JUGA :  Pemkab Batanghari Sosialisasikan Tanda Tangan Elektronik

Turut Hadir Forkopimda Batang Hari, Kepala OPD pemkab batang hari, serta para tamu undangan lainnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bupati MFA Lantik Mula P Rambe Sebagai Pj Sekda Batang Hari
KPU Tetapkan Fadhil Bakhtiar Pemenang Pilkada Dua Periode
Breaking News! Warga Sengkati Temukan Mayat di Sungai Kebun Sawit
Penahanan Dua Oknum Wartawan Melebihi 60 Hari, Ada Apa Dengan Polres Batanghari
Breaking News! SMAN 7 Batanghari Resmi Larang Pelajar Membawa HP
Irwanto DPRD Notabene Ketua Komite Jadi Pembina Upacara Peringatan HUT Provinsi Jambi di SMAN 7 Batanghari
Alat Penambang Dirusak Masyarakat, Para Penambang Tutup Jalan Akses Menuju Limbur Bungo
Tasyakuran Dihadiri Ribuan Masyarakat, Irwanto Anggota DPRD Batanghari Ucapkan Terimakasih
Berita ini 28 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 16:12

Polres Tanjab Barat Rayakan HPN Ke-79 Bersama Awak Media, Sinergi Pers dan dan Kepolisian Semakin Erat

Sabtu, 8 Februari 2025 - 23:46

Akibat Truk Fuso Padamkan Listrik di Kecamatan Tungkal Ulu Dan Batang Asam, PLN Kerja Cepat

Jumat, 7 Februari 2025 - 07:12

Asisten 1 Wakili Bupati Batanghari Hadiri Musrenbang Kecamatan Marosebo Ulu

Kamis, 6 Februari 2025 - 19:22

Anggota DPRD Tanjab Barat H. Fahrizal Tampung Aspirasi Masyarakat Desa Taman Raja Dalam Reses

Rabu, 5 Februari 2025 - 17:43

Ratusan Masyarakat Renah Mandaluh Geruduk Kantor Kebun PT Bukit Kausar

Selasa, 4 Februari 2025 - 12:43

Ketua Komisi lll DPRD Tanjab Barat Albert Chaniago Jenguk Pasien di RSUD Kuala Tungkal

Selasa, 4 Februari 2025 - 11:57

Respon Cepat Bupati Anwar Sadat Bedah Rumah Warga Desa Pematang Buluh

Minggu, 2 Februari 2025 - 16:14

Bupati Anwar Sadat Akan Lanjutkan Pembangunan Jalan di Parit 4 Darat Untuk Masyarakat

Berita Terbaru