Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, Babinsa Koramil 415-08/Danau Teluk Berikan Materi PBB

Avatar

- Redaksi

Kamis, 13 Juli 2023 - 16:27

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOTA JAMBI – Sebanyak 150 orang Siswa/i baru SMAN 7 Kota Jambi mengikuti kegiatan pembekalan dan pelatihan Peraturan Baris Berbaris dalam Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS), bertempat dihalaman sekolah tersebut, Kamis (13/7/2023).

Yang bertindak sebagai pemberi materi dalam kegiatan tersebut yaitu Babinsa Koramil 415-08/Danau Teluk Kodim 0415/Jambi Peltu Hadi Wirasmo dan Sertu Samsir, yang mana memberikan materi berupa penghormatan, jalan ditempat, langkah tegap, hadap kanan hadap kiri dan materi lainnya yang berhubungan dengan Peraturan Baris Berbaris (PBB).

BACA JUGA  Perhatian Tentang Kesehatan Masyarakat, Bupati Batang Hari Gelar Diskusi Bersama Keluarga Besar RS Umum H. Abdoel Madjid Batoe

“Sebelum kegiatan dilaksanakan, terlebih dahulu kami memberikan contoh dengan meragakan setiap gerakan yang akan di berikan kepada para Siswa/i, dengan tujuan agar mereka dapat mengikuti setiap gerakan dengan mudah seperti contoh yang telah kami berikan,” Ungkap Peltu Hadi W.

BACA JUGA  Kunjungi Desa Muara Ketalo, Ini Harapan Masyarakat Kepada Pj Bupati Tebo

Ia juga mengatakan, bahwa Siswa/i sangat bersemangat dalam mengikuti kegiatan tersebut ,terlihat dari antusiasnya, sehingga dengan cepat para Siswa/i baru ini dapat melaksnakan setiap gerakan dengan benar.

“Kami sangat puas, yang mana semula para Siswa/i tidak begitu mengeri dengan Peraturan Baris Berbaris, maka melalui kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah ini mereka dapat mengerti dan sekaligus memahami pentingnya pengetahuan PBB bagi Siswa/i dalam membentuk karakter demi meningkatkan kedisiplinan didalam diri masing masing,” Tegas Peltu Hadi W.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Dea Partiwi Raih Juara Nyanyi Pada Festival Hari Sumpah Pemuda di Jambi
Breaking News! Si Jago Merah Lalap Rumah Warga Sungai Ruan Ilir
Babak Baru! Cabjari Muara Tembesi Akan Ungkap Pelaku Mafia Pupuk Subsidi
Sepeda Motor ‘Beradu Kambing’ di Marosebo Ulu, Satu Meninggal Dunia
Jalan Terancam Hancur di Bajubang Laut, Truk Kontainer PT Superhome Lewat Jalan Kabupaten
Jargon Batanghari Tangguh ‘Nyata’, Terbukti Sektor Pertanian Meningkat
Fadhil Arief Tampil Memukau di Laga Persahabatan Sepak Bola di Sungai Puar
Hadir di Jambi, DPP SWI Paparkan Program Unggulan Untuk Jurnalis
Berita ini 23 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 3 November 2024 - 12:30

Pemda Tanjabbar Audiensi ke Kemen LHK Terkait Keputusan 285 2024

Rabu, 30 Oktober 2024 - 20:51

Panwaslu Berikan Hak Jawab terkait Kabar Panwascam Tungkal Ilir Tidak Akomodir Partisipasi Pers Dalam Pilkada

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:37

Dea Partiwi Raih Juara Nyanyi Pada Festival Hari Sumpah Pemuda di Jambi

Senin, 28 Oktober 2024 - 15:45

Panwascam Tungkal Ilir Tidak Akomodir Partisipasi Pers Dalam Pilkada

Senin, 21 Oktober 2024 - 21:10

Breaking News! Si Jago Merah Lalap Rumah Warga Sungai Ruan Ilir

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 21:40

Ketua DPRD Tanjabbar Hadiri Malam Pisah Sambut Ketua Pengadilan Negeri Kuala Tungkal

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 21:35

Ketua DPRD Tanjabbar Pimpin Rapat Paripurna Ke-4 Penetapan APBD-P 2024

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 21:29

Hadiri Upacara HUT Tanjabbar Ke-59 Ketua DPRD Tekankan Pentingnya Menjaga Kebersamaan dan Gotong-Royong

Berita Terbaru