Debit Air Sungai Meluap. Babinsa Koramil 416-03 Sungai Bengkal Siap Tanggap Monitoring Wilayah.

Avatar

- Redaksi

Jumat, 17 Maret 2023 - 00:10

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Inspirasijambi.com

Tebo – Antisipasi banjir akibat meluapnya debit air sungai batanghari dikarenakan curah hujan yang tinggi beberapa hari ini, Babinsa Desa Muara Ketalo Koramil 416-03/Sungai Bengkal Serma Zarkisman bersama perangkat desa langsung meninjau Desa Muara Ketalo, Kecamatan Tebo Ilir, Kabupaten Tebo, Provinsi Jambi  dan menghimbau kepada warga binaannya untuk selalu tetap waspada, Kamis(16/03/23).

BACA JUGA  Pemdes Buluh Kasab Gelar Sosialisasi dan Pembagian Makanan Sehat dan Bergizi

 

Untuk mengantisipasi luapan air sungai batanghari ke wilayah desa dan menyebabkan kebanjiran serta merendam rumah warga, Babinsa Desa Muara Ketalo tersebut menghimbau kepada masyarakat untuk selalu tetap waspada terhadap situasi cuaca saat ini.

BACA JUGA  Kecamatan Marosebo Ulu Raih Penghargaan Musrenbang RKPD 2024 Terbaik Se-kabupaten Batang Hari

 

Saat ini luapan air sungai Batanghari sudah mulai merendam jalan desa muara ketalo yang menuju pelabuhan penyeberangan.

 

Sampai saat ini debit air sungai belum surut, dan masyarakat desa muara ketalo diminta tetap selalu waspada, kondisi air sungai ini akan selalu kami pantau.ujar Serma Zarkisman.

BACA JUGA  Menghindar Dari Patroli Kepolisian, Pembalap Liar Di Tungkal Ulu Dan Batang Asam Terkesan Kucing-kucingan.

 

Saat ini curah hujan yang tinggi membuat kami untuk selalu memonitor desa binaan, sebagai babinsa kami harus selalu memantau wilayah yang berpotensi kebanjiran, bila sewaktu-waktu terjadi kebanjiran, keselamatan warga mutlak harus kita jaga. Pungkas Serma Zarkisman. (Asrianto)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Diduga jalankan Perintah Kepsek, Security SMP Negeri 1/V Merlung Larang Wartawan Masuk
Bupati Tanjab Barat terima Silaturahmi Kepala Kantor Imigrasi Kelas ll TPI Kuala Tungkal
Bupati Tanjabbar terima Kunjungan Calon Investor Jepang bahas Potensi Perikanan-Udang Matis
Bupati Tanjabbar : Pemda Komitmen Dukung Kemajuan Olahraga
Bupati Tanjabbar hadiri Rapat Paripurna Provinsi Jambi Pengucapan Sumpah Anggota Dewan Periode 2024-2029
Sepeda Motor ‘Beradu Kambing’ di Marosebo Ulu, Satu Meninggal Dunia
PJs Bupati Tanjabbar Kunker dan Safari Jumat di Desa Teluk Kulbi
Astaga! Atribut Kampanye 01 Anwar Sadat-Katamso di Pasang di Pekarangan Mesjid
Berita ini 80 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 Oktober 2024 - 12:30

Diduga jalankan Perintah Kepsek, Security SMP Negeri 1/V Merlung Larang Wartawan Masuk

Senin, 14 Oktober 2024 - 19:14

Bupati Tanjab Barat terima Silaturahmi Kepala Kantor Imigrasi Kelas ll TPI Kuala Tungkal

Senin, 14 Oktober 2024 - 19:05

Bupati Tanjabbar terima Kunjungan Calon Investor Jepang bahas Potensi Perikanan-Udang Matis

Senin, 14 Oktober 2024 - 19:01

Bupati Tanjabbar : Pemda Komitmen Dukung Kemajuan Olahraga

Senin, 14 Oktober 2024 - 18:51

Bupati Tanjabbar hadiri Rapat Paripurna Provinsi Jambi Pengucapan Sumpah Anggota Dewan Periode 2024-2029

Minggu, 13 Oktober 2024 - 10:19

PJs Bupati Tanjabbar Kunker dan Safari Jumat di Desa Teluk Kulbi

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 19:49

Astaga! Atribut Kampanye 01 Anwar Sadat-Katamso di Pasang di Pekarangan Mesjid

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 12:33

Kepsek SMPN I/V Merlung Berang saat Dipertanyakan Wartawan tentang Dana BOS

Berita Terbaru