Kalahkan SMAN 2 Muaro Jambi, Tim Futsal SMAN 7 Batanghari Berjaya

Avatar

- Redaksi

Kamis, 20 Oktober 2022 - 16:03

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI – Setelah mengalahkan SMK Negeri 1 TKJ Kota Jambi, SMAN 7 Batanghari kembali bertanding pada Turnamen Futsal Antar Pelajar tingkat SMA, SMK se- provinsi Jambi yang diselenggarakan BNNK Kota Jambi.

Kali ini, Pertandingan mempertemukan SMAN 7 Batanghari vs SMAN 2 Muaro Jambi, Kamis (19/10/2022). Pertandingan yang berlangsung di GOR Kota Baru Jambi itu sedikitnya ada 3 gol yang tercipta dari kedua tim hingga pertandingan berakhir.

BACA JUGA  Pemdes Mekar Sari Berikan Bantuan Kepada Anak Stunting

Pada pertandingan yang seru tersebut, tim SMAN 7 Batanghari unggul dari tim SMAN 2 Muaro Jambi dengan skor 2 – 1 hingga peluit panjang dibunyikan tanda berakhirnya pertandingan.

BACA JUGA  Komisi lll DPRD Batang Hari Study Banding Ke Kabupaten Musi Rawas Utara Sumatera Selatan

“Alhamdulillah dengan kemenangan ini akan menambah point tim kami,” Ujar Azhari Ang kapten tim SMAN 7 Batanghari.

Dikatakannya, semakin memasuki babak selanjutnya tentunya akan menghadapi lawan-lawan yang kuat yang tidak mudah ditaklukkan.

BACA JUGA  Peduli Gempa Cianjur, OK-PHP JISIP UNJA Adakan Penggalangan Dana serta Orasi dan Pentas Seni

“Memasuki pada babak selanjutnya nanti kita akan bermain lebih semangat mengingat lawan-lawan kita nantinya tim-tim yang tangguh,” Ungkapnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Sah, Azwar Nahkodai Join Batanghari
Bocah Kelas 5 SD Di Kelurahan Simpang Tuan Jadi Korban Pencabulan, Pelaku Belum Dilumpuhkan
PUPR Tanjung Jabung Barat Akan Check Jalan Lintasan Masyarakat Desa Lubuk Bernai – Lubuk Lawas, Begini Kata PJS Kades
Petugas UPPKB Jambi-Merlung Nyaris Dihantam Truk Ugal-ugalan
SatBrimob Polda Jambi Kembali Laksanakan Jum’at Berkah Berbagi Nasi kotak
LSM MAPPAN dan JPK Laporkan PT CKT Ke KPK RI
Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor
1 Tahun Tak Berfungsi, Pengurus Pamsimas Tanjung Pasir Bantah Abaikan Kerusakan Mesin Pompa
Berita ini 305 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 29 April 2024 - 16:13

Sah, Azwar Nahkodai Join Batanghari

Minggu, 28 April 2024 - 14:20

PUPR Tanjung Jabung Barat Akan Check Jalan Lintasan Masyarakat Desa Lubuk Bernai – Lubuk Lawas, Begini Kata PJS Kades

Jumat, 26 April 2024 - 21:27

Petugas UPPKB Jambi-Merlung Nyaris Dihantam Truk Ugal-ugalan

Jumat, 26 April 2024 - 16:56

SatBrimob Polda Jambi Kembali Laksanakan Jum’at Berkah Berbagi Nasi kotak

Jumat, 26 April 2024 - 16:52

LSM MAPPAN dan JPK Laporkan PT CKT Ke KPK RI

Kamis, 25 April 2024 - 17:01

Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor

Minggu, 21 April 2024 - 13:45

1 Tahun Tak Berfungsi, Pengurus Pamsimas Tanjung Pasir Bantah Abaikan Kerusakan Mesin Pompa

Minggu, 21 April 2024 - 12:28

Lapor Pak Kapolri! Ilegal Drilling di Senami Batanghari Jambi Terus Beraktivitas

Berita Terbaru

Batanghari

Sah, Azwar Nahkodai Join Batanghari

Senin, 29 Apr 2024 - 16:13